Suara.com - Warisan Lina Jubaedah kembali jadi permasalahan. Ini terjadi setelah anaknya, Putri Delina membawa dokumen harta itu tanpa sepengetahuan ayah tirinya, Teddy Pardiyana.
Sule sebagai ayah kandung Putri Delina pun pasang badan. Ia tak mau anaknya diusik siapapun termasuk Teddy Pardiyana.
"Ya karena saya bapaknya, saya berhak dong melindungi anak saya," terang Sule di channel YouTube Cumi Cumi, Sabtu (12/12/2020).
Sule mengungkap ada alasan di balik keputusan Putri Delina menyimpan warisan ibunya. Sebab sebelum wafat, Lina Jubaedah menitip amanat untuk anaknya.
"Ada titipan dari almarhumah ke Putri 'Ini titip amanin' sebelum meninggal. Itu aja kok," tegas ayah Rizky Febian ini.
"Nggak ada yang diambil buat kemana-mana. Nggak akan dijual (warisan)," imbuhnya lagi.
Lagipula menurut Sule, apa yang harus dipermasalahkan dari warisan tersebut. Apalagi dalam kesepakatan harta itu dikatakan disimpan berdua antara Teddy Pardiyana dan Putri Delina.
"Pas begitu meninggal, kan dia sendiri yang bikin video. Kasih tau seluruh warga Indonesia, bahwa sudah diserahkan sama Putri," papar Sule.
"Kalau sudah dikasih ke Putri, kenapa masih diungkit lagi?" kata Sule menambahkan.
Baca Juga: Sule Pertanyakan Motif Teddy Buru-Buru Minta Warisan Lina Jubaedah
Sekali lagi Sule meminta tak menyebar rumor soal putrinya.
"Jangan punya asumsi tidak bagus. Masa anak saya mau nyolong harta? Toh itu harta siapa kan?" ucapnya.
Diwakili pengacaranya, Teddy Pardiyana hanya meminta hak Bintang. Ya, pernikahan kedua Lina Jubaedah dari Teddy Pardiyana menghasilkan satu anak yang bernama Bintang.
"Si Teddy menuntut, dia memperjuangkan hak anaknya buat dapat warisan dari ibunya," kata si pengacara, Ali Nurdin.
Berita Terkait
-
Dituduh Provokasi, Putri Delina Pamer Bukti Dimaki Pendukung Azizah Salsha Saat Padel Wars
-
Tanding Padel dengan Azizah Salsha, Jeffry Reksa dan Putri Delina Ngaku Disoraki "Anjing"
-
Pundi-pundi Fantastis Sule dari TikTok, 1 Jam Cukup untuk Penuhi Kebutuhan Harian
-
Sule Minta Rizky Febian Tak 'Ngadu' ke Ayahnya Saat Ada Masalah dengan Mahalini
-
Sule Tak Dapat Job TV 3 Tahun Gara-gara Tolak Di-roasting, Kasus Kiky Saputri atau Shandy Aulia?
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
Terkini
-
Sama-Sama Ogah Nikah Lagi, Riyuka Bunga dan Deddy Corbuzier Mau Tinggal di Panti Jompo Bareng
-
Video Lama Viral, Pernyataan Setia Habib Bahar ke Istri Pertama Kontras dengan Pernikahan Barunya
-
Fajar Sadboy Lemot Tiap Diajak Bicara, Amanda Manopo Duga Gegara Pernah Koma 13 Hari
-
Donny Damara Kritik Gen Z, Anggap Mudah Mengadu dan Tersinggung
-
Demi Cuan, Sarwendah Rela Live Streaming Sampai 14 Jam Sehari
-
Frans Faisal Sambut Peran Baru sebagai Ayah, Siap Ambil Jatah Begadang
-
Membandingkan Didikan Guru, Donny Damara: Dulu Ditampar Tanda Sayang, Sekarang Dianggap Kekerasan
-
Helwa Bachmid Merasa Ditelantarkan Habib Bahar, Ustaz Derry Ingatkan Tantangan Hidup Poligami
-
Daehoon Pilih Kabur Usai Sidang Cerai, Sempat Bertemu Jule Sebelum Gugatan Didaftarkan
-
Kisah Paradoks Bucek Depp: Putus Sekolah di SMA, Ternyata Jadi Guru Selama 24 Tahun