Suara.com - Agnez Mo merupakan penyanyi berbakat yang berhasil go international. Ia bahkan pernah berkolaborasi dengan sejumlah musisi dunia seperti Steve Aoki dan Chris Brown.
Berkarya sejak muda, Agnez sering mendapat penghargaan. Baru-baru ini, ia mendapat penghargaan sebagai penyanyi pop terkiss di ajang penghargaan Kiss Awards 2020.
Piala dari ajang tersebut menjadi piala ke 194 yang berhasil dibawa pulang mantan pacar Deddy Corbuzier itu. Lantas Agnez baru-baru ini memamerkan koleksi pialanya.
Terlihat deretan piala dari ajang bergengsi mulai dari nasional sampai internasional. Caption yang ditulis wanita 34 tahun itu pun menarik perhatian netizen.
"#194 thank you #AGNEZMO too blessed to be stressed 2 days ago ur girl just won another award. Thank God! #PopFemaleSinger although winning awards has never been THE goal, they certainly make my living room shinesbrighter," tulis Agnez.
Tak cuma itu, ia ingin prestasinya itu diberitakan. Agnez bahkan menyentil hanya orang-orang berseteru saja yang sering diberitakan. "(Yang kaya gini sekali2 diberitain ngapa? Jangan yang berantem2 mulu)" lanjutnya.
Netizen langsung kagum dengan pencapaian Agnez Mo. Ucapan selamat mengalir deras di kolom komentar.
"Artis kebanggaan indonesia yang kaya akan prestasi & no sensasi, ini nih yg patut di contoh," tulis netizen. "Rekor Selebriti Indonesia dengan Piala terbanyak ," sahut yang lain. "Nez gamau ganti rak nya pake lemari kaca?? Itu kek rak di toko jualan sembako.." canda netizen.
Baca Juga: Agnez Mo Simpan Ratusan Piala di Rak Sederhana, Harganya Jadi Perbincangan
Berita Terkait
-
Tinggal di Amerika, Agnez Mo Pamer Leher Merah Bekas Kerokan
-
Kabar Terkini Pemain Sinetron Lupus Milenia, Sinetron Remaja Populer di Tahun 2000-an
-
Kata-kata Agnez Mo Usai Bahas EQ DPR: Saya Minta Maaf...
-
Agnez Mo Kritik Public Speaking Anggota DPR, Ahmad Dhani Paling Disentil?
-
Agnez Mo Sentil Kualitas EQ Anggota DPR, Berapa Nilai EQ yang Baik?
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Hidup Berubah Drastis Berkat TikTok, Jennifer Coppen Akui Popularitas Baru Bawa Konsekuensi
-
Rujuk, Fahmi Bo Bakal Menikahi Mantan Istrinya Besok
-
Kupas Tuntas Konser The 1/9 Tour by eaJ di Jakarta: Musik, Empati, dan Energi
-
Ritual Belphegor di Depan Pohon Pisang: Rangkul Mitos Lokal Tanah Jawa
-
Fuji Bercanda Mau Nikah, Kepingin Keliling Dunia Bareng Pasangan
-
Dapat Penghargaan TikTok Awards, Jennifer Coppen: Halo Haters, Aku Akan Terus Bersinar!
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy