Suara.com - Aktor sekaligus sutradara Raditya Dika mengaku kesal dengan sikap istrinya, Anissa Aziza. Hal itu dipicu persoalan virus corona atau Covid-19.
Semua bermula saat Anissa Aziza tidak setuju ketika tahu Raditya Dika berniat bikin konten bareng Gilang Baskara yang baru sembuh dari Covid-19.
Hal itu terungkap dalam video 'Tetangga Gue Kena Covid' yang diunggah akun YouTube Raditya Dika belum lama ini.
"Gue cerita sama istri gue kan, 'Aku mau ke rumah Gilang ah sebentar. mau kolab'. 'Si Gilang bukannya Covid?' 'Iya tapi kan udah sembuh'. 'Jangan nggak usah. Dia pernah kena'. 'Tapi dia udah sembuh'," kata Raditya Dika menirukan percakapannya dengan Anissa Aziza.
"Lah emang kalau dia pernah kena Covid terus dia nggak bisa sembuh?" sambungnya terheran-heran.
Dia menuturkan kalau cukup kesal dengan sikap istrinya itu. Tidak cuma Anissa Aziza, dia juga tak suka dengan orang yang memandang penyintas Covid-19 dengan pandangan negatif.
"Karena gue sebel banyak yang begitu termasuk Anissa tuh. Kayak temen gue ada yang kena Covid terus udah sembuh tapi nggak mau ditemenin," tutur Raditya Dika.
"Mau olahraga aja nggak diajak. Adalah yang begitu. Kalau sudah sembuh mah sembuh aja," imbuhnya.
Baca Juga: Dapat Ucapan Ulang Tahun, Raditya Dika Dibilang Mirip Pemain Newcastle
Terlepas dari itu, Raditya Dika tidak memungkiri bahwa dirinya sendiri sebetulnya cukup takut dengan virus corona. Pasalnya dia mempunyai anak yang masih kecil di rumah.
Tapi apa mau dikata, dia tetap harus keluar rumah agar bisa tetap bekerja dan menafkahi keluarga.
"Gue takut Covid banget karena ada anak bayi dua. Tapi pertama gue harus kerja. Yang penting gue juga harus tetap jagain keluarga gue," tandas Raditya Dika.
Berita Terkait
-
Baru Diungkap, Chef Juna Akui Mayoritas Masakan Peserta Masterchef Indonesia Tak Enak
-
Susu Kambing Etawanesia Bisa Cegah Asam Urat, Ini Kata dr Adrian di Podcast Raditya Dika
-
Jangan Anggap Remeh! Padel Bukan Olahraga Santai, Ini Kata dr Tirta Soal Risiko Blackout
-
Raditya Dika Jadi Juri Film Pendek, Kenang Sulitnya Cari Wadah Berkarya Zaman Dulu
-
Soimah Dicap Kebangetan! 'Ospek' Pacar Anaknya Tak Ada Ampun: Sampai Nangis
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Jadi Tradisi di Tur DEADLINE, Aksi Gemas Rose BLACKPINK Santap Nasi Goreng di Panggung GBK
-
Jakarta Macetnya Ngeri, Ini Tips dari Blink Hindari Macet Bubaran Konser BLACKPINK
-
Setahun Tanpa Benny Laos: Ungkapan Rindu Mendalam Sherly Tjoanda Bikin Haru
-
Viral! Pria Ini Bagikan 3 Trik Jitu Nonton Konser BLACKPINK Gratis
-
Realita Pahit Usai Konser BLACKPINK, Ojol Matikan Aplikasi Tembak Harga Ratusan Ribu di GBK
-
Bukan Menghilang, Ini 4 Fakta Vidi Aldiano Ambil Jeda Panjang dari Dunia Hiburan
-
Viral Info A1 Pengacara Daehoon, Netizen Heboh: Benarkah Jule Sudah Sepakat Cerai?
-
Marcella Zalianty Hidupkan Kembali Kisah Pahlawan Wanita Lewat Monoplay Melati Pertiwi
-
Jejak Digital Kiky Saputri Sindir Jennie Malas Diungkit, Imbas Terciduk Nonton Konser BLACKPINK
-
Momen Kocak Geng Nagita Slavina Nyasar di Konser BLACKPINK, Rela Hujan-hujanan Demi Jennie cs