Suara.com - Ibunda aktris Indah Permatasari, Nursyah, tak merestui pernikahan putrinya itu dengan komika Arie Kriting.
Usai pernikahan tersebut digelar, Nursyah juga tak tahu di mana Indah tinggal. Yang dia tahu, sang putri sempat menyewa apartemen, namun ditempati adiknya.
"Terakhir kata adiknya dia tinggal di apartemen. Tapi dia bayar sewa doang. Yang tidur di situ adiknya doang," kata Nursyah dihubungi Suara.com, Kamis (14/1/2021).
Nursyah terus mengumpat Arie Kriting. Dia kesal dan menuding lelaki tersebut ingin menjauhkan Indah dari dirinya.
"Saya sayangkan dari si Kriting nggak bisa dekat sama keluarga, kenapa anak saya dijauhkan dari keluarganya," ujarnya.
Indah Permatasari resmi dinikahi komika Arie Kriting pada 12 Januari 2021. Pernikahan mereka berlangsung di sebuah hotel di kawasan Jakarta Selatan.
Arie Kriting sejak awal memang tak mendapat lampu hijau dari keluarga Indah Permatasari, terutama sang bunda.
Tapi konflik tersebut sempat mereda setelah Arie Kriting mendatangi rumah Indah Permatasari dan bertemu keluarga besarnya.
Meski tak ada restu dari ibunda, pernikahan Indah Permatasari dan Arie Kriting sah secara agama dan negara. Semua rukun nikah terpenuhi.
Baca Juga: Raffi Ahmad Divaksin Bareng Presiden Jokowi, Ariel NOAH Besok
Ayah Indah memang tak jadi wali nikah. Namun sehari sebelum pernikahan digelar, sang ayah memberikan surat kuasa agar pihak KUA jadi wali nikah sang putri.
Berita Terkait
-
Arie Kriting Diserbu Warganet Usai Singgung Kontroversi Sal Priadi, Berujung Debat Kusir
-
Soroti Isu Rasis ke Indonesia Timur, Arie Kriting: Kita yang Kurang Gizi, Kita Juga yang Harus Kuat!
-
Arie Kriting Sebut Rizky Febian dan Mahalini Pasangan Sempurna: Gak Akan Ada Konflik Royalti
-
Dihujat Lewat TikTok 'DJ Kompor', Arie Kriting dan Indah Permatasari Pilih Harmonis
-
Ibunya Tantrum Lagi Hina Arie Kriting, Indah Permatasari: Tolong Jangan Dihujat
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
Terkini
-
Teddy Pardiyana Sudah Tak Sabar, Sule Baru Berikan Jatah Warisan Bintang Saat Usia 17 Tahun
-
Cek Fakta: Benarkah Rowan Atkinson 'Mr. Bean' Kencan dengan Mia Khalifa di Kapal Pesiar?
-
Bantah Isu Jadi Istri Kelima Mualem, Intip Profil Lengkap Datin Sri Vie Shantie Khan
-
Viral! Bocah Menangis Menolak Pulang, Minta Ayah Nikahi Gurunya
-
Heboh Video Pernikahan Gubernur Aceh, Vie Shantie Khan Klarifikasi Isu Jadi Istri Baru Mualem
-
Tengku Zanzabella Minta Publik Berempati ke Aurelie Moeremans, Tapi Jangan Tuduh Roby Tremonti
-
Sempat Tak Bisa Jalan, Jaja Miharja Kini Konsumsi Puluhan Butir Obat Sehari Demi Sehat Lagi
-
Tak Paksa Anak Jadi Artis, Sule Cuma Minta Fokus Tentukan Masa Depan
-
Detik-Detik Menegangkan Helikopter yang Ditumpangi Raffi Ahmad Oleng di Bali Akibat Cuaca Buruk
-
Manohara Kembali Buka-bukaan Soal Ibunya, Akui Sering Dibawa ke Dukun Sejak Kecil