Suara.com - Aldi Taher tak ada henti-hentinya dihujat dan dinyinyiri netizen usai mengaku sangat percaya diri masuk surga. Ini terlihat di postingan Instagramnya.
"InsyaAllah pede masuk surga," tulisnya sambil mengunggah video berisikan nasihatnya soal baca Alquran. Tentunya di video itu, Aldi juga membaca beberapa ayat Alquran.
Selain netizen yang menganggap Aldi Taher terlalu percaya diri bisa masuk surga. Ada juga netizen yang justru mengomentari cara baca Alquran Aldi yang masih salah-salah.
"Ya Allah ampuni dosa-dosanya. Amiin. Belajar lagi yah bang. Ane dukung. Malu sama orang-orang yang paham ilmu agama terutama Alquran bang. Awas dalam membaca Alquran satu ayat kau ubah sama saja kau mengubah artinya bang. Orang mau baca Alquran pengen dapat berkah ini malah dapet dosa. Astaghfirullah. Belajar lagi ya bang. Benerin dulu tajwidnya," kritik netizen.
Tak tinggal diam, Aldi Taher pun membalas komentar netizen tersebut dengan jawaban menohon.
"Malu sama Allah bukan sama manusia. Nggak ada orang yang baca Alquran dapat dosa, yang dosa yang nggak baca. Terbata-bata Insya Allah pahala dua kali lipat. Barakallah," tulisnya.
Kalau menurut pendapat kamu gimana guys soal Aldi Taher ini?
Baca Juga: Aldi Taher Yakin Masuk Surga, Husin Shahab: Ahli Riya Tempatnya di Neraka?
Tag
Berita Terkait
-
Aldi Taher Beri Reaksi Bocoran Denny Sumargo Sebut Aktor Inisial A Hamili Pacar
-
Aldi Taher Beri Reaksi Bocoran Denny Sumargo Sebut Aktor Inisial A Hamili Pacar
-
Riders Sederhana 10 Penyanyi Selain Ari Lasso, Aldi Taher yang Penting Makanan Halal
-
Salah Lirik Lagu Pica Pica sampai Dihujat, Dewi Perssik Akui Tak Hafal
-
Hubungannya Lengket, Aldi Taher Sering Ditangisi Anak Saat Kerja
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
SAS: Red Notice, Hadirkan Aksi Die Hard di Bawah Selat Inggris, Tayang Malam Ini di Trans TV