Suara.com - Imel Putri, mantan istri Sirajuddin Mahmud mendadak singgung soal utang seseorang di Instagram. Tak hanya itu, nafkah soal sang putri juga jadi topik pembahasannya.
Lewat foto yang diunggah, Imel Putri mengatakan ia digugat untuk melunasi utang. Padahal bukan dirinya lah yang melakukan pinjaman uang,
“Hak aja belum dibagi, saya sudah digugat suruh bayar utangnya. Mbok yoo diselesaikan dulu, giliran bagi utang, gercep bener,” tulis Imel Putri.
“Dia yang ngutang saya yang ganti,” imbuhnya.
Sambil berseloroh, Imel Putri menuliskan lirik Rossa bertajuk Hati yang Kau Sakiti.Ia juga singgung nafkah yang ditanggung untuk anaknya,
“Kumenangisssssss.. Dipikir cari duit gampang!! Udah saya handle nafkah anak aja. Coba bersyukur nggak usah lagi yang ikutan nimbrung. Ckckck,” terangnya.
Tanpa menyebut satu nama pun, Imel Putri memberikan selamat kepada seseorang yang bakal menghadapi sidang. Ia turut mendoakan orang tersebut.
“Selamat bersidang yang di Balikpapan, semoga sidang yang di Jakarta pun nanti lancar,” katanya.
“Semoga Allah kasih rezeki yang lebih besar dari apa yang kalian minta,” imbuh Imel Putri.
Baca Juga: Anak Zaskia Gotik Pakai Emas saat Masih Bayi, Netizen Beri Peringatan
Postingan Imel Putri ini sudah tak ada lagi di laman postingannya. Ia mengganti caption, “Sudah ya curhatnya, sekarang jualan lagi.”
Kendati postingan lawas sudah tidak ada lagi, tetapi salah satu akun gosip, @lambe_turah mendapatkannya dan mengunggah ulang, Senin (25/1/2021).
Postingan itu ramai dikomentari warganet. Banyak yang menduga sindiran Imel Putri dialamatkan pada Sirajuddin Mahmud, suami Zaskia Gotik.
“Sebelum babang nikah sama Gotik kayaknya nggak pernah koar-koar masalah gono gini. Malah gue nggak kenal si Imel. Sekarang, giliran babang nikah kok riweh banget sih,” kata @liyanadayani08.
Ada pula yang terkejut dengan utang yang disinggung Imel Putri.
“Astaga banyak utang ternyata,” kata @aprillia_rafa.
Berita Terkait
-
Wajah dan Rambut Anak Ketiga Zaskia Gotik Curi Perhatian Saat Akikah: Gantengnya Pangeran!
-
Zaskia Gotik Sempat Berniat Program Anak Cowok Seminggu Sebelum Hamil ke-3, Kini Mimpinya Terwujud
-
Anak Ketiga Zaskia Gotik Dinamai Pangeran Aflah Zaidan, Ini Artinya
-
Pulang dari RS, Momen Zaskia Gotik Gendong Anak Seorang Diri Diomongin
-
Zaskia Gotik Tinggalkan Rumah Sakit Usai Melahirkan Anak Ketiga: Perjuangan Luar Biasa
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026
-
Sambut Tahun Baru dengan Teror, Nonton Film Dusun Mayit Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya