Suara.com - Ali Syakieb dan Margin Wieheerm baru saja melangsungkan pernikahan di Gedong Putih Bandung, Jawa Barat, Sabtu (6/2/2021). Pasangan ini pun telah menentukan destinasi untuk bulan madu.
Bintang film Serigala Terakhir ini menuturkan ingin pergi umroh. Perjalanan spiritual itu jadi kali pertama bagi Ali Syakieb menyandang status suami.
"Insya Allah rencana pengen umroh," kata Ali Syakieb dikutip dari kanal YouTube Intens Investigasi.
Namun dipantau dengan kondisi seperti ini, agak sulit bagi Ali Syakieb maupun Margin Wieheerm melaksanakan umroh.
"Katanya tutup lagi. Jadi belum tau gimana nantinya," ujar aktor 33 tahun ini.
Opsi lain jika batal ke Tanah Suci, pasangan beda usia 13 tahun ini akan bulan madu di dalam negeri.
"Mungkin ke Lombok atau ke Bali," ucap Ali Syakieb.
Namun jika nantinya sudah dibuka jalur umroh, pasangan ini tetap berangkat ke sana. Sebab mereka sudah niat sejak awal untuk umroh bersama.
"Kalau sudah dibuka prioritas pengin umroh," kata Ali Syakieb.
Baca Juga: 1 Rupiah, Bagian Mas Kawin Pernikahan Ali Syakieb dan Margin Wieheerm
Selain menargetkan umroh, pasangan ini juga enggan menunda momongan. "Kapanpun siap, insya Allah," kata Ali Syakieb.
"Saya pengin punya anak paling 11. Hahaha enggak, 2 atau enggak 3 lah," kata aktor kelahiran Bogor ini.
Sementara itu saat ditanya apakah Margin Wieheerm siap menjadi di usia muda, ia pun tak menampiknya.
"Insya Allah," kata aktris 20 tahun ini.
Berita Terkait
-
7 Potret Artis Jalani Puasa Ramadan Pertama di Tanah Suci
-
Adu Kekayaan Ramzi Vs Ali Syakieb: Sama-sama Dilantik Jadi Wakil Bupati, Siapa Lebih Tajir?
-
Adu Mewah Isi Garasi Jeje Govinda vs Ali Syakieb, Duo Artis Jadi Kepala Daerah
-
Beda Kekayaan Jeje Govinda vs Ali Syakieb: Artis Dilantik Jadi Bupati-Wabup
-
Daftar Artis yang Dilantik Jadi Kepala Daerah Hari Ini, Ada Rano Karno Hingga Jeje Govinda
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Ernest Prakasa Bahas Keuntungan Film Agak Laen, Ternyata Dibagi-bagi ke Pihak-Pihak Ini
-
Guru SD Pamulang Dipolisikan Usai Nasihati Murid, Netizen Ramaikan Petisi...
-
Kakak dari Jerman Akhirnya Tiba, Air Mata Farah Pecah saat Bersimpuh di Nisan Lula Lahfah
-
15 Kontestan Indonesian Idol XIV Terpilih, Ada yang Dianggap Tak Layak
-
Sinopsis Film Streaming: Ketika Influencer Mencari Pembunuh Berantai
-
Sinopsis Vladimir, Kisah Profesor Terjebak Obsesi Terlarang dalam Series Terbatas Netflix
-
Drama Korea Recipe for Love, Kala Cinta Tumbuh dalam Konflik Dua Keluarga
-
Catat Jadwalnya, Ini 5 Film Hollywood Terbaru Tayang Februari 2026
-
Sinopsis Film Korea The Gardeners yang Bertabur Bintang
-
A Tme to Kill: Intrik KKK, Rasisme Brutal, dan Dilema Moral, Malam Ini di Trans TV