Suara.com - Pedangdut Dewi Perssik angkat bicara soal kabar rumah mewahnya berhantu. Padahal rumah itu baru dibeli seharga Rp 28 miliar.
Hal itu diungkap dalam video 'Rumah Mewah Dewi Perssik Banyak Hantunya? | OKAY BOS (22/02/21) Part 1' yang diunggah di akun YouTube TRANS7 OFFICIAL pada Senin (22/2/2021).
"Gosip apa fakta, Dewi Perssik baru membeli rumah Rp 28 miliar dan ternyata rumahnya banyak hantunya," tanya Raffi Ahmad.
Mendengar itu, Dewi Perssik langsung menjawabnya. Alih-alih membantah, dia membenarkan.
"Namanya rumah baru, terus kemudian ada yang datang ke rumah, maksudnya tuh kayak dia tahu kalau ada itu (hantu). Di sini ada ini, di sini ada itu," ujar Dewi Perssik.
Mantan istri Saipul Jamil ini sebetulnya tidak heran mengingat di depan rumahnya ada pohon besar.
"Karena memang di depan tuh ada pohon gede banget. Biasanya hantu tuh suka di pohon seperti itu," tutur Dewi Perssik.
Kendati begitu, Depe sapaannya menuturkan sejauh ini belum melihat hantu di rumahnya.
Baca Juga: Kesepian, Rafathar Minta Adik ke Raffi Ahmad
"Tapi Dewi sendiri pernah lihat?" tanya Gading Marten yang bertindak sebagai co-host acara.
"Nggak nggak," ucap Dewi Perssik.
Hanya saja dia pernah mengalami kejadian janggal. Bagaimana tidak, kaca rumahnya mendadak pecah.
"Iya. Itu sudah kedua kali yah. Pertama lantai tiga tiba-tiba kacanya pecah-pecah tapi pecahnya seperti peluru tapi nggak ada pelurunya," beber Dewi Perssik.
Dia menjelaskan kalau sempat lapor polisi. Tapi setelah diselidiki tidak ada sesuatu yang mencurigakan.
"Aku harusnya lapor ke kantor polisi terus pas di cek nggak ada batu dan peluru. Mereka bilang nggak usah khawatir. Karena kacanya rubuhnya ke dalem bukan keluar," tandas Dewi Perssik.
Berita Terkait
-
Hasil Pemeriksaan Medis Terbaru Mama Amy Kurang Bagus, Syahnaz Sadiqah Minta Doa
-
Rayyanza Malik Ahmad Sekolah di Mana? Sudah Pandai Mengaji Al-Fatihah
-
Raffi Ahmad Terharu, Presiden Prabowo Tanyakan Langsung Kondisi Mama Amy
-
Viral Foto Pria Mirip Olga Syahputra, Warganet Ungkap Fakta Mengejutkan di Baliknya
-
Yuni Shara Jajan Sambil Jongkok dan Ajak Ngobrol Pedagang, Sikapnya Bikin Salut
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Film Jembatan Shiratal Mustaqim Hadapi Isu Setop Tayang, Produser: Kebenaran Tidak Bisa Dibungkam
-
Hasil Pemeriksaan Medis Terbaru Mama Amy Kurang Bagus, Syahnaz Sadiqah Minta Doa
-
Perjuangan Muzdalifah Jalani Program Bayi Tabung di Usia 46 Tahun: Tiap Hari Suntik Sampai Mual
-
Nyanyi Lagu Rizky Febian, Pandji Pragiwaksono Kritik Proyek IKN: Alamak, Bikin Rugi Negara
-
Pesan Haru Ibu DJ Bravy Sebelum Lamar Erika Carlina: Terbuat dari Apa Hati Putraku Ini Begitu Tulus
-
Dikenal Ratu Pesta Jaksel, Konsep Nikah Erika Carlina Justru Bikin Kaget
-
Program Bayi Tabung Gagal, Tangis Muzdalifah Pecah Saat Fadel Islami Bilang Begini
-
Insiden Kocak di Balik Momen El Rumi Lamar Syifa Hadju Bikin Ngakak
-
Pinkan Mambo Bongkar Bayaran Manggung di Synchronize Festival 2025, Fantastis!
-
Tak Gentar Melawan Israel, Chiki Fawzi dan Relawan Siapkan Misi Baru untuk Gaza dari Indonesia