Suara.com - Aurel Hermansyah akhirnya sampai pada proses pengajian jelang pernikahan. Acara itu digelar secara khidmat di Hotel Intercontinental, Pondok Indah, Jakarta Selatan pada Sabtu (20/3/2021).
Pengajian dimulai dengan pembacaan surat Al-Fatihah dan selanjutnya hadir sang calon pengantin, Aurel Hermansyah yang diiringi shalawat.
Aurel Hermansyah hadir sambil digandeng dua ibunya, Krisdayanti dan Ashanty. Mengiringi di belakang penyanyi 22 tahun ini ada sang ayah, Azriel Hermansyah berserta tiga anaknya yakni Azriel, Arsy dan Arsya.
Nuansa hijau menjadi tema dalam busana pengajian Aurel Hermansyah kali ini. Sang calon pengantin mengenakan seragam dengan keluarga Asix.
Sementara Krisdayanti tampil dengan warna hijau lebih tua dan mengenakan hijab. Kedatangannya hanya sendiri, sebab sang suami, Raul Lemos berhalangan hadir karena lockdown.
Kebahagiaan terpancar di wajah Aurel Hermansyah saat senyuman tak henti terlihat mewakili ekspresinya saat diantar Krisdayanti dan Ashanty.
Acara selanjutnya pembacaan ayat suci Al Quran dan asmaul husna.
Pengajian Aurel Hermansyah juga akan berisi ceramah dari Gus Miftah, da'i sekaligus sahabat Anang Hermansyah.
"Memang Aurel secara pribadi dan keluarga yang meminta aku memberikan nasihat," kata Gus Miftah dalam siaran langsung pengajian di RCTI.
Baca Juga: Gaya Millen Cyrus di Siraman Aurel Hermansyah Jadi Sorotan Karena Hal Ini
Aurel Hermansyah juga akan membacakan ayat suci Al Quran di proses pengajian ini. Sekaligus meminta restu orangtuanya untuk menikah dengan Atta Halilintar.
Setelah menggelar pengajian, akan ada henna night yang dihadiri keluarga serta teman-teman Aurel Hermansyah.
Berita Terkait
- 
            
              Gara-Gara Aurel Hermansyah Sering Nonton Film Horor, Ameena Kepingin Jadi Zombi
 - 
            
              Atta Halilintar Debut jadi Produser Film Horor Kuncen
 - 
            
              Komentari Aktivitas Anak Aurel Hermansyah, Ragil Mahardika Kena Semprot Netizen: Ngaca!
 - 
            
              Sejak Kapan Krisdayanti Belajar Wushu? di Usia 50 Tahun Raih Medali Perak Kejuaraan Dunia
 - 
            
              Ogah Bikin 'Gen Halilintar Part 2', Atta Halilintar dan Aurel Sepakat Cuma Targetkan 3 Anak
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Ini Isi Candaan Pandji Pragiwaksono yang Dianggap Hina Adat Toraja
 - 
            
              Pandji Pragiwaksono Dipolisikan dan Terancam Kena Sanksi Adat Imbas Hina Toraja
 - 
            
              Dari Pinterest ke Bangkok: Mengurai Jejak Digital Dugaan Perselingkuhan Hamish Daud dan Sabrina
 - 
            
              Adu Kekayaan Ruben Onsu Vs Giorgio Antonio Pacar Baru Sarwendah, Punya Banyak Bisnis
 - 
            
              Ngeri, Luna Maya Pernah Lihat 'Perang Ilmu' Leak di Ubud
 - 
            
              4 Film Horor tentang Pendakian Gunung, Kuncen Segera Tayang di Bioskop
 - 
            
              Dulu Disumpahi Azizah Salsha, Rachel Vennya Kini Balas dengan Sindiran Menohok
 - 
            
              Beda Latar Belakang Pendidikan Raisa Vs Sabrina Alatas, Hamish Daud Terpikat Wanita Cerdas?
 - 
            
              Rossa Soal Keputusan Vidi Aldiano Hiatus: Memang Sudah Ada Wacana dari Dulu
 - 
            
              Terungkap, Ini Wasiat di Balik Keputusan Kremasi Jenazah Ayah Jerome Polin