Suara.com - Menjelang prosesi akad nikah antara Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah, keduanya merilis lagu duet berjudul Hari Bahhagia. Lirik lagu Hari Bahhagia Atta Halilintar Aurel Hermansyah ini menceritakan kisah perjalanan pasangan muda ini hingga akhirnya berujung pada pernikahan.
Lagu berdurasi 4 menit 10 detik ini dirilis melalui channel YouTube ATTA MUSIC pada Kamis (1/4/2021) dan sudah bisa didengarkan melalui berbagai platform music.
Berikut ini adalah lirik lagu Hari Bahhagia Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah
Lirik Lagu Hari Bahhagia Atta Halilintar Aurel Hermansyah
Dipilih Tuhan
Kau yang pertama
Untuk masa depan dan selamanya
Dialah cahaya
Tuntunan ke surga
Baca Juga: Penampakan Kursi Jokowi di Ruangan Akad Nikah Atta Aurel
Dengarkan mereka tak berhenti berdoa
Aku yang kau pilih
Kamu yang kupilih
Cinta ini milik kita selamanya
I'm gonna marry you
(Aku akan menikahimu)
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
Terkini
-
Momen Kocak Carmen Hearts2Hearts Order Nasi Padang dari Korea Lewat Fancall Bareng Penggemar
-
Review Film Pendek Sore Ini Milik Aksa: Sebuah Sore Sunyi yang Menyalakan Api Kreativitas
-
Istri Sah Habib Bahar Buka Suara, Bantah Tudingan dan Siap Jebloskan Helwa Bachmid ke Penjara
-
Konser eaJ Siap Digelar Akhir Pekan Ini, Stok Tiket Menipis
-
Debt Collector ke Isu Hak Asuh Anak, Konflik Ruben Onsu dan Sarwendah Makin Panas
-
Siapa Istri Habib Bahar bin Smith? Helwa Bachmid Ngaku Simpanan
-
Peran Mendiang Marissa Haque di Balik Lagu Baru Ikang Fawzi
-
Bukan Sekadar Tawa, Ernest Prakasa Bongkar 'Jalan Halus' Komedi untuk Sampaikan Kritik Tajam
-
Raisa Ungkap Makna Tersembunyi dalam Lagu Si Paling Mahir
-
Rahasia Armada Tetap Solid Selama Belasan Tahun, Hindari Ribut soal Uang dan Perempuan