Suara.com - Bintang drama Crash Landing On You, Kim Jung Hyun dan Seo Ji Hye dikabarkan berpacaran. Namun agensi dari dua artis ini membantahnya.
Bantahan ini terucap langsung dari Seo Ji Hye. Sebab agensinya telah mengonfirmasi rumor tersebut kepada aktris 36 tahun tersebut.
"Kami telah konfirmasi secara pribadi. Dia (Seo Ji Hye) mengatakan tidak berkencan dengan Kim Jung Hyun. Kami pun bingung," ucap perwakilan agensi Seo Ji Hye kepada Edaily dikutip dari Soompi, Kamis (8/4/2021).
Bantahan serupa juga disampaikan agensi Kim Jung Hyun. Meski sang aktor dan Seo Ji Hye dipasangkan dalam drama, mereka tidak benar-benar pacaran di kehidupan nyata.
"Sejauh yang kami tahu, Kim Jung Hyun dan Seo Ji Hye tidak berkencan," kata agensi Kim Jung Hyun kepada YTN Star.
Hubungan antara Kim Jung Hyun dan Seo Ji Hye hanya sebatas senior dan junior setelah proyek Crash Landing on You.
Tapi tak lama setelah bantahan itu dirilis, Dispatch punya kejutan. Media tersebut secara eksklusif merilis momen kebersamaan Kim Jung Hyun dan Seo Ji Hye.
Mengutip Allkpop, Dispatch meyakini dua artis ini telah berpacaran selama setahun terakhir. Tepatnya setelah drama Crash Landing on You tamat.
Dispatch menduga, pasangan ini berpacaran di rumah. Sebab keduanya ternyata tinggal berdekatan, hanya 10 menit jarak antara kediaman Kim Jung Hyun dan Seo Ji Hye.
Baca Juga: Selain Mr. Quen, Ini Dia 4 Rekomendasi Drama Kim Jung Hyun
Kim Jung Hyun dikatakan telah pindah ke Sungdong-gu, dekat dengan rumah Seo Ji Hye.
Media setempat melaporkan Kim Jung Hyun dan Seo Ji Hye saling mengunjungi rumah satu sama lain dalam beberapa kesempatan.
Dalam foto yang dirilis keduanya tidak berjalan berdampingan, namun kompak mengenakan masker dan topi.
Momen lain dikatakan saat dua artis ini menghabiskan waktu bersama saat perayaan ulang tahun.
Berita Terkait
-
Kim Jung Hyun Sembunyikan Kepolosan di A Hundred Memories, Inilah Perannya
-
Seo Ji Hye dan Go Soo Dikonfirmasi Bintangi Drakor Adaptasi Genre Thriller
-
Bukan Cha Joo Yong, Seo Ji Hye Gabung dengan Go Soo di Drama 'Reverse'
-
Curi Perhatian di Family by Choice, Inilah 3 Rekomendasi Drakor Seo Ji Hye
-
4 Ide Padu Padan Gaya Daily Outfit ala Seo Ji-hye, Mudah Disontek!
Terpopuler
- 3 Link DANA Kaget Khusus Hari Ini, Langsung Cair Bernilai Rp135 Ribu
- Karawang di Ujung Tanduk Sengketa Tanah: Pemerintah-BPN Turun Gunung Bahas Solusi Cepat
- 5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
- 14 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 7 Oktober 2025, Gaet Rivaldo 112 Gratis
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Istri Thom Haye Keram Perut, Jadi Korban Perlakuan Kasar Aparat Keamanan Arab Saudi di Stadion
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Kemera Terbaik, Mudah Tapi Bisa Diandalkan
-
Kontroversi Penalti Kedua Timnas Indonesia, Analis Media Arab Saudi Soroti Wasit
-
6 Rekomendasi HP Murah Baterai Jumbo 6.000 mAh, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
7 Fakta Bakengrind, Roti 'Bebas Gluten' yang Diduga Penipuan dan Membahayakan
Terkini
-
Perseteruan dengan Sahara Makin Panas, Yai Min Diajak Pindah ke Dubai oleh Orang Ini
-
Bantah Ngamen Bareng Dede Sunandar Demi Pulang dari Pangkal Pinang ke Jakarta, Dhyo Haw: Ngaco Dia
-
Dituduh Tak Bertanggung Jawab Tabrak Pengendara Motor, Nadya Almira Sampai Jual Tanah
-
Dilempar Sana-sini saat Masuk Stadion di Arab Buat Nonton Timnas, Ganindra Bimo Luapkan Kekecewaan
-
Nikita Mirzani Ngamuk Dituntut 11 Tahun Penjara: Lucu Aja Gitu Hukum di Indonesia
-
Menuju Pelaminan: Perjalanan 1.859 Km Menyatukan Jawa & Minang di Layar Lebar
-
Pandji Pragiwaksono Buka Peluang Dukung Wapres Gibran di Masa Depan
-
Dibentak-bentak Saat Urus Ari Lasso, Dearly Djoshua Disebut Lebih Mirip Caregiver
-
7 Dosa Nikita Mirzani Versi Jaksa sampai Dituntut 11 Tahun Penjara
-
Perjalanan Cinta Kenny Austin Sebelum Nikahi Amanda Manopo, Ada Nama Syifa Hadju