Suara.com - Putri dari Mukesh Ambani, Isha Ambani, tinggal di rumah mewah di Worli, Mumbai, India, sejak menikah pada Desember 2018 lalu. Apa yang menarik dari kediamannya?
Seperti diketahui, Isha adalah anak dari Taipan India yang belum lama ini dinobatkan sebagai orang terkaya di Asia. Ia kini merupakan istri dari Anand Piramal, konglomerat di bidang real estate dan farmasi.
Usai pindah dari rumah orang tuanya yang memiliki 27 lantai, Isma kini menempati hunian yang tak kalah mewah. Simak sederet fakta unik rumah putri orang terkaya di Asia berikut ini.
1. Bertema Berlian
Berdasarkan laporan Cosmopolitan, rumah Isha dan Anand memiliki kamar bertema berlian. Tak cuma itu, hunian ini juga dilengkapi dengan kuil.
2. Menghadap ke Laut Arab
Rumah yang dinamai Gulita ini memiliki pemandangan laut yang indah dengan menghadap ke Laut Arab. Hunian ini disebut-sebut paling terkenal di daerahnya.
3. Lounge di Setiap Lantai
Hunian ini dilengkapi area lounge di setiap lantainya dan dilengkapi tiga ruang bawah tanah. Pemiliknya juga membangun kamar pelayan di semua lantai.
Baca Juga: 5 Potret Rumah Shah Rukh Khan, Kamarnya Kelewat Mewah!
4. Dibangun oleh Perusahaan Asal London
Sebuah perusahaan teknik berbasis di London turut terlibat dalam pembangunan rumah seluas 4.645 meter persegi itu. Punya struktur baja setinggi 11 meter, properti mewah ini dirancang dengan alar permodelan 3D.
Tempat tinggal yang merupakan hadiah dari orang tua Anand, Ajay dan Swati ini dilengkapi fasiltas mewah seperti kolam renang, aula besar, lobi berdesain fantastis, garasi untuk 20 mobil, hingga kuil.
Itulah sederet fakta unik rumah putri orang terkaya di Asia, Isha Ambani. Mewahnya kelewatan ya?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
SAS: Red Notice, Hadirkan Aksi Die Hard di Bawah Selat Inggris, Tayang Malam Ini di Trans TV