Suara.com - Salah satu kabar bahagia yang dinantikan pasangan pengantin baru adalah kehadiran buah hati. Siapa sangka jika pasangan seleb berikut tak perlu menunggu lama untuk mendapatkan anak. Berikut deretan seleb yang langsung hamil usai menikah.
Rezeki soal anak memang berbeda-beda. Ada yang bilang karena usaha, ada pula karena karunia. Hal itu dialami para pasnagan selebriti berikut yang langsung hamil tak lama setelah mereka menggelar pernikahan.
Tak jarang banyak warganet yang berceleloteh bahwa pasangan seleb ini tokcer dalam usahanya mendapat buah hati.
Berikut daftar seleb yang langsung hamil usai menikah.
1. Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar.
Aurel dan Atta mengabarkan kehamilannya hanya dalam waktu sekitar satu bulan setelah menggelar pernikahan. Mereka mengumumkan kehamilan Aurel pada bulan Mei, sementara pernikahan mereka digelar pada awal April 2021.
2. Alie Syakieb - Margin Wierheerm
Pasangan selebriti Ali Syakieb dan Mardin Wierheerm menikah pada Februari 2021 lalu. Tak lama berselang, mereka mengumumkan kabar bahagia kehamilan Margin lewat Instagram.
3. Audi Marissa - Anthonie Xie
Baca Juga: Curhat Soal Aurel Hermansyah, Atta Halilintar: Manjanya Berlebihan
Aktris Audi Marissa menikah dengan Anthonie Xie pada September 2020 lalu. Tak lama usai menikah mereka langsung mengumkan kabah kehamilan Audi. Meski banyak warganet yang menuding Audi telah hamil duluan, tapi kabar itu dibantah keras oleh sang aktris.
4. Vebby Palwinta - Razi Bawazier
Vebby Palwinta menikah dengan Razi Bawazier pada April 2020 lalu. Mereka langsung mengumumkan kabar kehamilan tak lama usai menikah. Selang 9 bulan kemudian, tepatnya pada Januari 2021, Vebby pun melahirkan seorang anak laki-laki.
5. Citra Kirana - Rezky Aditya
Citra Kirana dinikahi Rezky Aditya pada 1 Desember 2019. Layaknya kisah cinta mereka yang berjalan cepat, pasangan tersebut tak perlu lama menanti sang buah hati.
Di akhir bulan Agustus 2020, Citra Kirana melahirkan bayi laki-laki. Bayi tampan itu diberi nama Keene Atharrazka.
Tag
Berita Terkait
-
5 Hal Ini Bisa Dilakukan Atta untuk Memanjakan Aurel yang Lagi Hamil Muda
-
Atta Halilintar Sebut Manja Aurel Meningkat Drastis Sejak Hamil
-
Curhat Soal Aurel Hermansyah, Atta Halilintar: Manjanya Berlebihan
-
Netizen Prediksi Aurel Hamil Anak Lelaki, Ini Sebabnya!
-
Gegara Aurel, Atta Halilintar Terancam Batal Temui Keluarga di Malaysia
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
Terkini
-
Maia Estianty Ngaku Dulu Biaya Sewa Rumah Dibantu Emilia Contessa, Ahmad Dhani Murka
-
Catat! Beberapa Jalan yang Dialihkan di Tangerang karena Syuting Film Lisa Blackpink
-
Profil Katie Qian Fashion Stylist No Na, Sudah Jadi Langganan Artis Dunia
-
Drama Chiki Fawzi Jadi Petugas Haji: Dicopot Mendadak, Dipanggil, Dibatalkan Lagi
-
Reza Arap Pamit Usai Lula Lahfah Meninggal, Janji Balik Lagi Jika Butuh Pertolongan
-
Angka Pernikahan di Indonesia Merosot Tajam, Atalia Praratya Sebut Perceraiannya Bukan Contoh Baik
-
Melki Bajaj Diduga Terseret Kasus Investasi Bodong, Pengacara Korban Minta Segera Klarifikasi
-
Ternyata Isu Lama, Rian D'Masiv Bantah Jadi Pelaku Child Grooming
-
Fitnah Jadi Berkah, Sudrajat Penjual Es Gabus Dihadiahi Umrah
-
Ngaku Prioritaskan Anak, tapi Diduga Buang Ressa, Denada Panen Hujatan