Suara.com - Nasib kehidupan memang tiada yang tahu, begitu pula dengan para pesohor dan artis terkenal. Ternyata, ada beberapa artis yang karirnya turun drastis karena kejadian yang mereka alami.
Meski pernah mengalami ketenaran dan mengumpulkan pundi-pundi kekayaan, tapi deretan artis berikut mengalami beberapa kejadian yang membuat nasib mereka berubah drastis.
Bagaimana kisahnya? Simak deretan artis yang karirnya turun drastis karena kasus yang mereka alami berikut ini.
1. Revi Mariska
Revi Mariska adalah artis sinetron laga yang sering menghiasi layar kaca. Parasnya yang ayu sering jadi idola para penontonnya.
Tapi setelah lama tak terlihat, Revi Mariska dikabarkan depresi setelah putus cinta. Warganet menduga Revi patah hati karena Temmy Rahadi menikah dengan wanita lain.
Revi pun kerap mengumbar curhatan penderitaannya soal pelecehan yang alami di sosial media. Ia bahkan juga pernah mengunggah foto vulgarnya yang diselingi kalimat marah-marah.
Kini Revi sudah jarang terlihat di layar kaca usa menempuh hidup baru dengan pria lain.
2. Bobby Joseph
Baca Juga: Mengenal Pangkostrad Dudung Abdurachman, Dulu Pernah Jadi Loper Koran
Aktor sinetron Candy di tahu 2000-an ini sempat jadi idola kaum hawa karena paras bulenya yang menarik perhatian. Namun ketenaran itu hanya berlangsung sebentar karena ia jarang lagi tampil di layar kaca.
Bobby kemudian muncul dan menghebohkan publik saat dikabarkan banting setir jadi driver ojek online. Aktor ini juga disebut berjualan jersey ke kawan-kawan artisnya.
Usai kabar itu mencuat, tawaran syuting pun kembali menghampiri Bobby Joseph.
3. Urip Arpan
Urip Arpan adalah artis senior Indonesia di tahun 70-an. Ia muncul membintangi sinetron Emak Ijah Pengen ke Mekah.
Namun, nama Urip Arpan sempat tercoreng pada 2009. Dia dituduh telah melakukan pelecehan seksual oleh tiga pemuda, yakni Najib Raizhy, Revan, dan Fiki Kurniawan.
Berita Terkait
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
Terkini
-
Sebut Chika Jessica Soulmate, Dwi Andhika Blak-blakan Ogah Nikah: Takut Merusak Hubungan
-
Saranghaeyo Indonesia 2025 Resmi Ditunda, Promotor Beberkan Alasannya
-
Lika-liku Asmara Katy Perry Sebelum Dipacari Eks Perdana Menteri, Siapa Saja Mantannya?
-
Dijebloskan ke Penjara oleh Ashanty, Eks Karyawan Titip Pesan Penting dari Balik Jeruji Besi
-
Sambil Tertawa, Ari Lasso Akui Contek Judul Lagu Dewa 19 dan Andra Ramadhan Saat Garap Hampa
-
Borong Piala Penghargaan, Ini 5 Judul Sinetron yang Melambungkan Nama Aqeela Callista
-
Nadya Almira Berencana Laporkan Keluarga Adnan Atas Tuduhan Pencemaran Nama Baik
-
Tumbal Darah Pimpin Box Office Indonesia di Hari Pertama dengan 50.388 Penonton
-
Nyaris Dibuang, Lagu 'Hampa' Ari Lasso Sempat Dicap Cemen Label Sebelum Meledak di Pasaran
-
Pementasan Pasien No 1 di Indonesia Kita ke-44, Ketika Hukum Perlu Dirawat & Disembuhkan