Suara.com - Penyanyi Bunga Citra Lestari kini tengah menjalani isolasi mandiri usai dinyatakan positif Covid-19. Baru-baru ini, ia membuat klarifikasi dengen membeberkan kronologi bagaimana dirinya terpapar virus tersebut.
Lewat unggahan Instagram, ia menegaskan tidak pernah menyebut tertular virus corona akibat berlibur ke Bali.
Bunga Citra Lestari menyelipkan pesan soal klarifikasi sebelum mengeluarkan pernyataan, namun ia tak merinci secara pasti kepada siapa unggahannya itu ditujukan.
"Mohon klarifikasi informasi terlebih dulu dengan bijak sebelum mengeluarkan statement," tulisnya.
Untuk lebih jelasnya, berikut sederet poin klarifikasi BCL soal positif Covid-19.
1. Pergi ke Bali akhir Mei hingga awal Juni
Dalam unggahan tersebut, penyanyi yang akrab disapa Unge itu menjelaskan bahwa dirinya berada di Bali sejak 29 Mei hingga 2 Juni 2021.
Sebelum dinyatakan positif, Bunga Citra Lestari telah berada di Jakarta dan menjalani beraktivitas seperti biasa.
2. Sudah tes PCR di Jakarta dan dinyatakan negatif
Baca Juga: 6 Potret Bunga Citra Lestari Isolasi Mandiri, Berjemur Bareng Dena Rachman
Sekembalinya di Jakarta, Bunga Citra Lestari telah menjalankan prosedur kesehatan yang diperlukan dan melakukan tes PCR pada Sabtu (12/6/2021).
"Saya sudah beraktivitas dan bekerja di Jakarta dengan menjalankan prokes yang ada dan sudah test PCR tanggal 12 Juni 2021, dan dinyatakan negatif," bebernya.
3. Dancer positif Covid-19
Pelantun tembang Cinta Sejati itu lantas mengungkap sejumlah dancer-nya dinyatakan positif virus corona pada Minggu (13/6).
Sementara sebelumnya pada Kamis (10/6), Bunga Citra Lestari berinteraksi dengan beberapa dancer yang dinyatakan positif tersebut.
4. Bantah tertular Covid-19 di Bali
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Omara Esteghlal Raih Piala Citra Pertama, Ucapan Manis buat Prilly Bikin Baper
-
Tabola Bale, dari FYP TikTok ke Panggung Bergengsi AMI Awards
-
Gaun Maudy Ayunda di FFI 2025 Jadi Sorotan, Intip Detail Kupu-Kupu di Punggungnya
-
5 Potret Miss Palestina dengan Gaun Bergambar Al-Aqsa, Bikin Dunia Terpukau
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice
-
Putri Adi Bing Slamet Rilis Lagu Toxic Relationship, Key Bings Ngaku Deg-degan Dihadiri Kakak
-
4 Rekomendasi Drakor Thriller Lee Je Hoon, Taxi Driver 3 Tayang Besok di Viu