Suara.com - Pesinetro Aldi Taher kembali berulah. Kali ini bintang sinetron "Emak Ijah Pengen Ke Mekah" itu hadir di tengah perselisihan Jerinx SID dengan Bunga Citra Lestari (BCL).
Suami Salsabilih itu kembali membuat kegaduhan dengan menjodohkan Jerinx SID dan Bunga Citra Lestari. Perjodohan tersebut diharap dapat membuat keduanya berdamai.
"Gimana kalo bro @jrxsid nikahin @bclsinclair agar romansa sosmednya berakhir #ayo_LIBURAN ke jonggol," tulis Aldi Taher di Instagram, Selasa (22/6/2021).
Unggahan ini langsung mendapat respons keras dari penabuh drum Superman Is Dead tersebut. Jerinx SID mengaku tak sudi disandingkan dengan istri almarhum Ashraf Sinclair itu.
Jerinx SID bahkan membandingkan BCL dengan sang istri, Nora Alexandra.
"Maaf. JIJIK saya. Dari segala aspek istri saya @ncdpapl JAUH di atas rata-rata seleb-seleb kacxng sales cvd," komentar Jerinx SID.
Senada dengan Jerinx SID, Nora Alexandra ikut berkomentar di Instagram Aldi Taher. Ia geram sang suami dijodohkan dengan perempuan lain.
"Ngapain suruh-suruh suami saya @jrxsid nikah dengan mbak @bclsinclair, saya yakin JRX dan mbak @bclsinclair juga gak akan saling mau. Udah deh bang @alditaher.official gak usah bikin statment ngawur gini," timpal Nora Alexandra.
Tidak hanya mereka, unggahan Aldi Taher ini juga ramai dikomentari netizen lainnya.
Baca Juga: 5 Curhatan Nora Alexandra soal Ulah Suami, Merasa Tak Penting Bagi Jerinx
"Gimana kalo ALDI TAHER nikahin Lucinta Luna," ujar @fajarhmn28.
"Ati ati bang, otot Jerinx lebih gede daripada Deddy Corbuzier," timpal @mk_hafizse.
"Nggak beres orang ini, aduhhh," tambah @iimprstyo.
"Pansos mulu, udah napa udah," imbuh @rjahmd.
Berita Terkait
-
6 Artis Liburan Akhir Tahun ke Luar Negeri, Aura Kasih Pilih Jepang
-
Baru Audisi Pertama, Peserta Indonesian Idol 2025 ini Sudah Diprediksi Jadi Pemenang
-
BCL Diisukan Cerai, Reza Rahadian Ungkap Faktanya: Mereka Baik-baik Saja!
-
Isu BCL Cerai Sampai ke Luar Negeri, Reza Rahadian Beri Klarifikasi
-
Dicibir Saat Upacara Ngaben Ayah Jerinx, Nora Alexandra Tegaskan: Saya Terlahir Muslim
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?