Suara.com - Pedangdut Rizki DA tak menutup kemungkinan rujuk dengan Nadya Mustika. Menurutnya hal itu bisa saja terjadi mengingat kini ada si buah hati, Baihaqqi Syaki Ramadhan.
"Insya Allah kalau itu yang terbaik buat kita berdua dan anak pastinya insyaAllah (rujuk), kenapa nggak," kata Rizky DA di Jalan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan, Selasa (29/6/2021).
Sejak anak mereka lahir, kembaran Ridho DA ini kembali merajut komunikasi dengan Nadya Mustika. Tak jarang, mereka bertemu menghabiskan waktu bersama sang anak.
"Alhamdulillah kemarin sering ketemu dan sekarang juga intens ketemu kedua-duanya," ujar dia.
"Baik, komunikasi alhandullillah sampai saat ini berjalan baik," katanya lagi.
Menanggapi kemungkinan Rizki DA dan Nadya Mustika rujuk, Ridho DA sebagai adik memberikan dukungannya untuk pasangan yang menikah pada 17 Juli 2020 tersebut.
"Apapun keputusan yang diambil mudah-mudahan terbaik buat keduanya. Jangan sampai merugikan salah satu. Intinya yang terbaik karena ada anak," ujar Ridho DA menimpali.
Baru-baru ini Rizki DA mengungkap kalau dia telah jatuhkan talak cerai terhadap Nadya saat usia pernikahan mereka belum genap setahun.
Dalam pengakuannya, Rizki DA menyebut talak cerai yang diucapkan merupakan keinginan keluarga Nadya. Apa penyebab pernikahan mereka tak lagi utuh diduga karena kehamilan Nadya yang sempat dianggap janggal oleh Rizki.
Baca Juga: Takut Perburuk Keadaan, Rizki DA Ogah Klarifikasi Hasil Tes DNA Anak
Berita Terkait
-
Demi Rezeki Halal, Rizki dan Ridho DA Rela Jualan Ikan di Pasar
-
Innalilahi, Rizki DA Bagikan Kabar Duka
-
Enggan Jabat Tangan Lesti Kejora di IMA 2024, Etika Rizki DA Digunjing
-
Ikut Kompetisi Binaraga di Luar Negeri, Rizki DA Dikritik Kelewat Umbar Aurat
-
Dari Panggung Dangdut ke Arena Binaraga, Rizki Ridho DA Kejar Mimpi Masa Lalu
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
8 Pasangan Artis Korea yang Menikah Setelah Pacaran Lama, Terbaru Kim Woo Bin dan Shin Min Ah
-
Omara Esteghlal Raih Piala Citra Pertama, Ucapan Manis buat Prilly Bikin Baper
-
Tabola Bale, dari FYP TikTok ke Panggung Bergengsi AMI Awards
-
Gaun Maudy Ayunda di FFI 2025 Jadi Sorotan, Intip Detail Kupu-Kupu di Punggungnya
-
5 Potret Miss Palestina dengan Gaun Bergambar Al-Aqsa, Bikin Dunia Terpukau
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice
-
Putri Adi Bing Slamet Rilis Lagu Toxic Relationship, Key Bings Ngaku Deg-degan Dihadiri Kakak