Suara.com - Mohabbatein merupakan film Bollywood yang tayang 21 tahun silam, tepatnya pada tahun 2000. Film ini diperankan oleh Aishwarya Rai, Amitabh Bachchan, dan Shah Rukh Khan. Selain mereka berdua, masih banyak aktor dan aktris Bollywood lain yang tak kalah menarik.
Film Bollywood yang tayang 21 tahun silam ini bercerita tentang seorang murid yang jatuh cinta dengan seorang gadis cantik yang merupakan anak pemilik sekolah. Namun, karena tidak direstui, gadis tersebut kemudian bunuh diri.
Bertahun-tahun berlalu, mahasiswa itu kembali ke sekolah menjadi guru musik dan menyebarkan makna cinta dan kasih sayang.
Dalam film itu, diceritakan bahwa para murid di sana tidak diperbolehkan keluar menemui wanita karena sekolah mereka merupakan sekolah khusus laki-laki.
Namun, Shah Rukh Khan beserta murid-muridnya melanggar peraturan dengan keluar kampus mengikuti perayaan Holy.
Pada akhirnya, pemilik kampus akhirnya mendukung kisah cinta muridnya karena takut orang terdekatnya bernasib sama dengan anaknya.
Film berdurasi 2 jam ini sukses membuat baper penonton pada saat itu. Pasalnya, Shahrukh Khan berhasil meluluhkan hati kepala sekolah yang pada saat itu tidak merestui hubungannya dengan anaknya.
Para generasi 80-an dan 90-an tentu penasaran dengan kabar para pemain Mohabbatein saat ini. Simak potret dan kabar terbaru para pemain film Mohabbatein setelah 21 tahun berlalu.
1. Amitabh Bachchan
Baca Juga: 3 Film India Terbaik Ini Wajib Ditonton, Unik dan Punya Pesan Mendalam
Amitabh Bachchan berperan sebagai Narayan Shankar, kepala sekolah di film Mohabbatein yang terkenal memiliki peraturan ketat. Amitabh Bachchan saat ini masih aktif dalam dunia perfilman Bollywood.
Kabar terbaru menyebutkan bahwa Amitabh Bachchan sempat terinfeksi virus corona. Namun, Amitabh Bachchan kini sudah melakukan vaksinasi yang telah disediakan oleh pemerintah India.
2. Shah Rukh Khan
Dalam film Mohabbatein, Shah Rukh Khan berperan sebagai Raj Aryan Malhotra, seorang guru musik yang cintanya sempat dihalangi restu pemilik sekolah. Shah Rukh Khan pun hingga saat ini masih tetap aktif dalam dunia perfilman Bollywood. Bahkan, namanya sekarang semakin mendunia.
Shah Rukh Khan kini tetap masih tampak tampan dan berkharisma. Kabar terbarunya, Shah Rukh Khan sedang mempersiapkan film terbarunya yang akan tayang tahun depan.
3. Aishwarya Rai
Berita Terkait
-
Sinopsis Film King, Kolaborasi Perdana Shah Rukh Khan dan Putrinya di Layar Lebar
-
5 Film dan Series Bollywood Tayang September 2025, Ada yang Disutradarai Anak Shah Rukh Khan
-
Shah Rukh Khan Raih Penghargaan Aktor Terbaik, Gips di Tangan Bikin Fans Khawatir!
-
5 Rekomendasi Film Romantis Bollywood Terbaik Garapan Yash Raj Films yang Bikin Baper
-
5 Fakta Shah Rukh Khan Alami Insiden saat Syuting sampai Cedera Otot
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak
-
Penjelasan Ending Stranger Things 5 Finale, Jawab Misteri Paling Besar