Suara.com - Artis Angel Karamoy baru-baru ini kembali menghebohkan media sosial karena mengaku belum pernah mandi menggunakan gayung sobek. Hal ini menambah deretan fakta unik Angel Karamoy.
Fakta unik Angel Karamoy ini terungkap ketika ia diwawancarai oleh komika Rigen. Video pengakuan sang artis pun beredar di media sosial dan sukses mencuri perhatian warganet.
Seperti apa cerita selengkapnya? Simak deretan fakta unik Angel Karamoy berikut ini:
1. Tidak pernah pakai gayung sobek
Saat ia diwawancara oleh komika Rigen, hal tersebut terungkap. Jawaban Angel pun begitu polos yang membuat Rigen emosi.
"Lu pernah make gayung yang udah sobek terus lu buru-buru siram nggak biar nggak tumpah airnya?" tanya Rigen dalam video yang diunggah oleh akun @lambegosiip.
"Nggak. Tapi lu kok pake gayung yang udah sobek?" tanya Angel polos.
"Ya emang begitu. Nih misal ini gayung nih, dia udah bolong di sini, udah sobek nih di sini. Kita harus cepet-cepet, kalo nggak nanti airnya keburu abis," papar Rigen.
Angel lantas bilang bahwa ia ingin mencoba mandi pakai gayung yang sudah pecah. Rigen yang kembali terpancing emosi itu melemparkan celetukan yang bikin ngakak.
Baca Juga: 5 Foto Artis Cantik yang Sedang Hamil saat Pamer Baby Bump
"Boleh tuh dicoba," timpal Angel polos.
"Kita bukan nyoba waktu itu. Karena keadaan Angel, bukan mencoba. Itu bukan life hack ya!" ucap Rigen kesal.
2. Tak tahu jajanan telur gulung
Fakta unik Angel Karamoy selanjutnya adalah tidak tahu jajanan telur gulung. Ia mengaku belum pernah mencicipi kuliner yang banyak dijumpai di sekolah dasar hingga sekolah menengah ini.
Hal tersebut diungkap Angel dalam video wawancaranya bersama dengan komika Rigen di kanal Youtube Tema Indonesia. Awalnya, Rigen mengaku bahwa dirinya sangat menyukai telur dadar. Ternyata, Angel pun menyukai makanan tersebut.
Lalu Rigen pun menyatakan bahwa dirinya juga menyukai telur gulung. "Gw suka banget telur dadar. Dan juga telur gulung. Lu pernah makan telur gulung?" tanya Rigen ke Angel.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
Terkini
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z