Frémaux hanya memberikan sedikit catatan bahwa film ini sangat minimalis dan pribadi, serta kreatif dan menginspirasi.
4. The Year of Everlasting Storm (Berbagai Negara)
Selain film features, sebuah film antologi berjudul The Year of the Everlasting Storm juga tayang di Festival Film Cannes tahun ini. Film ini menampilkan karya dari tujuh sutradara dan direkam di sejumlah negara termasuk AS, Iran, Chili, Cina, dan Thailand.
Film tersebut merupakan bentuk 'surat cinta untuk bioskop', di mana setiap sutradara merekam segmen yang sangat personal selama pandemi. Film ini melibatkan sutradara Apichatpong Weerasethakul dari Thailand dan Anthony Chen dari Singapura.
Selain dari Asia, film ini juga digarap oleh sutradara dari Iran yakni Jafar Panahi dan dua sutradara film asal AS yakni Laura Poitras dan David Lowery. Film The Year of the Everlasting Storm diputar untuk kategori Special Screenings di Festival Film Cannes tahun ini.
5. Moneyboys (China)
Film ini merupakan debut dari Sineas C.B. Yi dari China di Festival Film Cannes. Film ini bercerita tentang seorang penipu jalanan bernama Fei (Kai Ko Chen-tung).
Kehidupannya tiba-tiba berubah drastis ketika dirinya menyadari bahwa keluarganya yang selama ini mengambil uangnya tidak menerima pilihannya sebagai homoseksual. Dalam menggarap film ini, C.B. Yi menggandeng sineas Jean-Louis Vialard yang sebelumnya terlibat di film fitur besutan Apitchatpong berjudul Tropical Malady (2004).
Film Moneyboys diputar di kategori Un Certain Regard dan akan bersaing untuk mendapatkan penghargaan Camera d'Or untuk fitur pertama terbaik.
Baca Juga: Sinopsis Film Hard Hit: Tayang di Indonesia 20 Juli Mendatang
Nah itu dia beberapa film Asia yang diputar di Festival Film Cannes 2021. Mana yang bikin kamu tertarik untuk menonton?
Kontributor : Chandra Wulan
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Iko Uwais Bergabung di Film Road House 2, Main BarengJake Gyllenhaal danHidetoshi Nishijima
-
Film Hollywood di Netflix November 2025, Horor Klasik Sampai Komedi Nostalgia
-
Produseri Film 'Timur', Nagita Slavina Temukan Kesamaan Sensasi Genre Action dan Horor
-
Nagita Slavina Beberkan Alasan Produseri Film Laga Iko Uwais 'Timur'
-
Sosok Ketiga Lintrik: Teror Berbalut Misteri Pelet, Tayang di Bioskop Mulai Hari Ini
-
Sinopsis LOVE.exe, Drama Komedi Romantis Baru Kim Yo Han dan Hwang Bo Reum Byeol di Viu
-
Profil Fatima Bosch, Miss Meksiko 2025 yang Walk Out Usai Dihina 'Bodoh'
-
Ada Adegan Sentuhan dengan Senior, Norma Cinta Salut dengan Totalitas Pemain Danyang Wingit
-
4 Film Ariel Noah Sebelum Jadi Dilan 1997, Ada yang Laku Keras!
-
Bukan Cuma Modal Tampang, Ini Sederet Kemiripan Ariel NOAH dan Dilan yang Bikin Pidi Baiq Kepincut