Suara.com - Gaji pertama selalu jadi momen istimewa bagi siapa pun, termasuk para artis. Mereka yang kini telah berada di atas angin, pernah juga mengalami euforia menerima gaji pertama. Cara artis habiskan gaji pertama pun cukup unik.
Dengan gaji pertama sebagai seorang artis, mereka menghabiskannya untuk membeli barang yang diimpikan. Tak mesti mewah, justru ada yang seolah membeli impian masa kecil.
Seperti apa keseruannya? Yuk, simak cara artis habiskan gaji pertama versi mereka!
1. Brad Pitt
Mantan suami Angelina Jolie ini sangat menyayangi ibunya. Tak heran, gaji pertamanya pun ia belanjakan kursi buatan pengrajin untuk sang ibunda. Baru pada gajian berikutnya ia membeli sebuah stereo untuk dirinya sendiri.
Nicole Kidman juga sosok yang sayang keluarga. Buktinya, gaji pertamanya ia gunakan untuk membelikan mesin cuci untuk orang tua di rumah. Setelah itu, ia memanjakan dirinya dengan membeli sepasang sepatu boots.
3. Rupert Grint
Pemeran Ron dalam seri Harry Potter ini menggunakan gaji pertamanya untuk mewujudkan impian masa kecilnya. Ia membeli sebuah truk es krim dan langsung mentraktir para kru film dengan es krim dari truknya sendiri. Grint mengaku, saat masih kecil ia hanya ingin menjadi sopir truk es krim. Manisnya!
Baca Juga: 5 Hotel di Bali Tempat Menginap Artis Hollywood, Mewah Bukan Main
4. Rami Malek
Artis yang satu ini juga tidak neko-neko dalam menghabiskan gaji pertamanya. Barang yang ia beli dari hasil jerih payah pertamanya sebagai artis adalah mesin espresso pribadi. Mesin tersebut sangat berguna bagi dirinya yang tak bisa lepas dari kafein. Jadi, gaji pertamanya bermanfaat, ya.
5. Johnny Depp
Di luar peran misterius, nakal, dan jahat yang biasa ia mainkan, ternyata Johnny Depp merupakan sosok yang sangat mencintai ibunya. Buktinya, gaji pertama ia gunakan untuk membelikan ibunya rumah mewah. Semasa kecil, Johnny dan ibunya pernah hidup susah, bahkan untuk makan saja ibunya perlu bekerja di lebih dari satu tempat. Tak heran, Johnny ingin segera membuat ibunya merasa nyaman.
Itu dia cara artis habiskan gaji pertamanya. Bagaimana menurutmu?
Kontributor : Chandra Wulan
Berita Terkait
-
6 Artis Punya Masalah Bau Mulut, Bikin Sungkan Lawan Main
-
5 Aktor yang Benci dengan Adegan Ciuman, Bikin Jengkel Sampai Jijik
-
Sinopsis Film Mortdecai: Upaya Penipu Ulung Lunasi Hutang Pajak
-
5 Hotel di Bali Tempat Menginap Artis Hollywood, Mewah Bukan Main
-
Sinopsis Inglourious Basterds: Dongeng Kehancuran Nazi, Tonton di Netflix
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Diungkit soal Masa Lalu dengan Wendy Walters, Reza Arap Janji Perjuangkan Nama Baik Lula Lahfah
-
Curhat Pilu Lula Lahfah ke Keanu Agl Sehari Sebelum Meninggal Dunia: Gue Takut Banget
-
Dispatch Ungkap Rahasia Cha Eun Woo Hindari Pajak Rp230 Miliar, Semua Anggota Keluarga Terlibat
-
Nyesek! Keanu Agl Bongkar Rencana Bareng Lula Lahfah Bulan Depan
-
Momen Haru Wendy Walters di Pemakaman Lula Lahfah, Unggah Foto Kenangan di IG
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati