Suara.com - Prilly Latuconsina melampiaskan kekesalannya terhadap lelaki mesum. Bintang film Danur ini heran, mengapa bisa ada lelaki yang bangga melakukan hal tersebut di media sosial.
"Kenapa banyak banget cowok mesum dan bangga memperlihatkan itu dengan followersnya yang banyak?" tanya Prilly Latuconsina di Instagram Story, Senin (2/8/2021).
"Maaf ni bang, lu pikir lu keren?" imbuh mantan pacar Maxime Bouttier ini.
Prilly Latuconsina tegas membantah hal tersebut. Alih-alih terpukau dengan aksi para lelaki itu, ia justru merasa jijik.
"Lu bikin jijik, jujur aja," jelas aktris 24 tahun ini.
Prilly Latuconsina meminta maaf atas postingan tersebut. Tapi lawan main Reza Rahadian ini merasa perlu untuk berbicara.
Sebab baginya, apa yang dilakukan para lelaki mesum itu merendahkan harga diri seorang perempuan.
"Saya sendiri paling nggak suka ada cowok yang secara tidak langsung merendahkan perempuan," ujarnya.
Unggahan Prilly Latuconsina diunggah ulang salah satu akun gosip. Beberapa warganet kompak menyeret nama Niko Al Hakim alias Okin sebagai sosok yang dimaksud.
Baca Juga: Rachel Vennya Tampil Seksi Pakai Dress Mini Warna Pink, Dipuji Selangit!
"Sekalian di-tag ke Okin nih," kata @itsmenoviia di akun nyinyir_update_official
"Masih mencari letak kegantengan Okin," sahut @fuad.isyourjoy.
"Dia nggak ganteng. Tapi menang uang banyak, tengil dan pelecehan seksual," kata @gadis_maysaroh.
Seperti diketahui, Okin sempat dituduh melakukan pelecehan seksual saat siaran langsung bersama El Nanda dan Hasan Alaydrus.
Mantan suami Rachel Vennya ini menyuruh warganet mengatakan, "Ba (panggilan ke Hasan Alaydrus) isepin aku dong."
Tak hanya itu, Okin juga menyuruh si warganet yang ternyata perempuan itu mengatakan kalimat dengan menggoda.
Berita Terkait
-
Jadwal Padat, Prilly Latuconsina Akui Oleng Gegara Syuting Horor dan UTS S2
-
Curhat Prilly Latuconsina Akting di Depan Omara Esteghlal Demi Jaga Rahasia FFI 2025
-
Jadwal Gokil Prilly Latuconsina yang Bikin Oleng: Urus FFI, Syuting Film Horor hingga Tugas Kuliah
-
Diving hingga Syuting Tetap Glowing? Ini Rahasia Kulit Sehat Prilly Latuconsina!
-
Nama Omara Esteghlal Dicatut, WA Prilly Latuconsina Bahas Tissue Magic
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Pendidikan Gus Elham, Cuma Lulusan SD dan Pondok Pesantren?
-
Joko Anwar: Label 'Kisah Nyata' Tak Jamin Film Laku Keras di Pasaran
-
Dilema Reza Rahadian saat 'Keadilan (The Verdict)' harus bersaing dengan 'Pangku'
-
Ambisi Manoj Punjabi Jadikan MD Pictures 'Raksasa' Konten di Asia Tenggara
-
Gelar Konser Akbar 30 Tahun, Opick Akan Berikan Sajian Spesial buat Gen Z
-
Bak Bumi dan Langit, 6 Sutradara dengan Film Terbaik dan Terburuk Mereka
-
Dhini Aminarti Ungkap Dilema Berat Jadi Istri di Film Menjaga Restu Bareng Dimas Seto
-
Sinopsis Gilmore Girls: Komedi Cerdas Ibu-Anak yang Kembali Populer di Netflix
-
Film Sampai Titik Terakhirmu Tayang Hari Ini, Penonton Siap-Siap Nangis Bareng
-
Sinopsis Film Ozora: Penganiayaan Brutal Penguasa Jaksel, Diangkat dari Kisah Nyata!