Suara.com - Sidang cerai aktris Tyas Mirasih dan suaminya, Raiden Soedjono digelar perdana dua pekan lagi. Tepatnya pada 16 Agustus 2021, keduanya akan dipertemukan dalam sidang mediasi di Pengadilan Agama Jakarta Selatan.
Taslimah selaku Humas Pengadilan Agama Jakarta Selatan menuturkan penetapan jadwal persidangan Tyas Mirasih dan suaminya sudah dilakukan pada hari ini.
"Perkara tersebut telah (diteteapkan) diagendakan sidang pada tanggal hari ini 4 Agustus 2021 dan agenda sidang pertama adalah nanti tanggal 16 Agustus 2021, hari Senin," kata Taslimah di kantornya, Rabu (4/8/2021).
Raiden dalam gugatan cerainya menuntut 2 hal. Pertama dia meminta majelis hakim mengabulkan permohonan talak cerai. Kedua, Raiden menuntut pembagian harta bersama.
"Suami dari Mirasih Tyas Endah tersebut yaitu Raden Muhamad Soedjono Bin Hasan M Soedjono mengajukan permohonan cerai talak dan pembagian harta bersama," katanya.
Karenanya, dalam perkara persidangan nantinya akan diselesaikan urusan gugatan cerai dan harta gana gini selama 4 tahun mereka membina rumah tangga.
"Jadi ada dua jenis perkara secara akumulasi, secara talak dan pembagian harta bersama," ucap Taslimah.
Taslimah menuturkan bahwa ada beberapa harta dalam kategori benda bergerak yang akan dibagikan dalam proses gugatan harta gana gini. Namun pihaknya belum bisa menjelaskan apa saja harta yang menjadi gugatan.
"Harta bersama di sini masih dalam bentuk benda bergerak. Nanti akan kami jelaskan bila perkaranya sudah melalui proses persidangan," ujar Taslimah.
Baca Juga: Perjalanan Cinta Tyas Mirasih dan Raiden Soedjono: Pernah Diprediksi Tak Awet, Kini Cerai
"Karena ini masih dalam proses kamu jelaskan bahwa jenis perkara tersebut adalah akumulasi antara cerai talak dan pembagian harta bersama," kata dia lagi.
Untuk diketahui bahwa Tyas Mirasih dan Raiden Soedjono sudah empat tahun membina rumah tangga. Selama itu pula, mereka belum dikaruniai momongan.
Hingga kini belum diketahui apa penyebab Raden Muhamad Soedjono menggugat cerai Tyas Mirasih.
Berita Terkait
-
Tyas Mirasih Nangis di TV Bawa-Bawa Anaknya, Mantan Istri Tengku Tezi Sinis: Ya Ampun Kasihan
-
Terlibat di Series Love Daddy, Tyas Mirasih Hadapi Ketakutan Pergaulan Anak Zaman Sekarang
-
Raffi Ahmad Blak-blakan soal Nagita Slavina Bantu Bayar Pengobatan Ibu Tyas Mirasih
-
Tyas Mirasih Boongkar Kebaikan Nagita Slavina: Jual Tas untuk Biaya RS Ibunda
-
Tips Jaga Hubungan Baik dengan Mantan Kekasih, Seperti Tyas Mirasih dengan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
Terkini
-
Teddy Pardiyana Sudah Tak Sabar, Sule Baru Berikan Jatah Warisan Bintang Saat Usia 17 Tahun
-
Cek Fakta: Benarkah Rowan Atkinson 'Mr. Bean' Kencan dengan Mia Khalifa di Kapal Pesiar?
-
Bantah Isu Jadi Istri Kelima Mualem, Intip Profil Lengkap Datin Sri Vie Shantie Khan
-
Viral! Bocah Menangis Menolak Pulang, Minta Ayah Nikahi Gurunya
-
Heboh Video Pernikahan Gubernur Aceh, Vie Shantie Khan Klarifikasi Isu Jadi Istri Baru Mualem
-
Tengku Zanzabella Minta Publik Berempati ke Aurelie Moeremans, Tapi Jangan Tuduh Roby Tremonti
-
Sempat Tak Bisa Jalan, Jaja Miharja Kini Konsumsi Puluhan Butir Obat Sehari Demi Sehat Lagi
-
Tak Paksa Anak Jadi Artis, Sule Cuma Minta Fokus Tentukan Masa Depan
-
Detik-Detik Menegangkan Helikopter yang Ditumpangi Raffi Ahmad Oleng di Bali Akibat Cuaca Buruk
-
Manohara Kembali Buka-bukaan Soal Ibunya, Akui Sering Dibawa ke Dukun Sejak Kecil