Suara.com - Denny Sumargo resmi melepas masa lajang dengan mempersunting pujaan hatinya, Olivia Allan pada (21/11/2020) lalu. Pria yang akrab disapa Densu ini menikahi Olivia Allan di Green Forest Resort. Pernikahan keduanya pun berlangsung khidmat dengan hanya dihadiri oleh anggota keluarga dan kerabat dekat saja. Hal ini karena keduanya menikah saat pandemi masih berlangsung di tanah air.
Kini pernikahan mereka sudah berjalan hampir satu tahun. Tak sedikit netizen yang penasaran dengan sosok Olivia Allan. Ternyata ia bukanlah perempuan biasa, Olivia Allan adalah seorang CEO dari sebuah perusahaan. Ia juga berasal dari keluarga terpandang. Tak hanya itu saja, Olivia Allan ternyata juga punya hobi yang menarik.
Perempuan cantik ini rupanya hobi climbing, ia juga pernah mendaki gunung. Mulai dari gunung Rinjani sampai gunung Everest pernah Olivia Allan daki. Ia juga hobi keliling dunia mulai dari China hingga Denmark pernah Olivia Allan kunjungi.
Biar nggak makin penasaran dengan sosok Olivia Allan, intip dulu yuk potret istri Denny Sumargo berikut ini!
1. Sempat di Rahasiakan
Sosok Olivia Allan ternyata sempat dirahasiakan oleh Densu. Ketika keduanya masih berpacaran, Densu tidak mengungkap sosok wanita yang ia cintai itu pada publik. Jadi wajar saja kalau usai keduanya menikah, publik menjadi makin penasaran dengan sosok sang istri.
2. Bukan dari Kalangan Artis
Sosok Olivia Allan memang jarang tersorot media. Pasalnya perempuan cantik ini memang bukan berasal dari kalangan selebritis. Olivia Allan merupakan seorang bisnis women yang memimpin perusahaan.
3. Keturunan Singapura
Baca Juga: Akui Tak Naksir karena Bukan Tipenya, Ini yang Buat Denny Sumargo "Diskakmat" Istri
Olivia Allan Sumargo rupanya memiliki darah Indonesia-Singapura. Pantas saja wajah cantiknya juga punya kesan khas oriental.
4. Seorang CEO
Meski bukan dari kalangan selebritis, namun Olivia Allan bukanlah orang sembarangan. Ia berasal dari keluarga terpandang. Di usianya yang masih cukup muda, istri Denny Sumargo ini bahkan sudah menjadi pemimpin sebuah perusahaan. Ini adalah gaya Olivia Allan saat bekerja. Keren banget kan?
5. Hobi Traveling
Olivia Allan cukup aktif di media sosial. Dari unggahan-nya di Instagram pribadinya, @oliviasumargo, Olivia Allan memiliki hobi traveling. Sudah ada banyak tempat yang istri Densu ini kunjungi. Salah satunya adalah Denmark. Ini adalah potret cantik nan estetik Olivia Allan di tengah pepohonan saat musim gugur.
6. Terpaut Usia 5 Tahun
Berita Terkait
-
Tak Mau Disangka Settingan, Amanda Manopo Tegas Bantah Kasihani Fajar Sadboy
-
Bongkar Urusan Ranjang dengan Kenny Austin, Amanda Manopo: Masih Tetap Liaran Gue!
-
Maraknya Perceraian, dr. Aisah Dahlan Ungkap Pemicu dan Cara Menghindarinya
-
Tersandung Narkoba, Podcast Lama Onad bersama Denny Sumargo Kembali Viral
-
Denny Sumargo Shock dan Galau Onadio Leonardo Ditangkap Kasus Narkoba
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
-
Pengusaha Sebut Ketidakpastian Penetapan UMP Bikin Investor Asing Kabur
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Terbaik, Ideal untuk Gaming dan Kerja Harian
Terkini
-
Soroti Konflik Lahan TNTN Riau, Chicco Jerikho 'Colek' Menhut Raja Juli
-
Inara Rusli Diduga Jadi Selingkuhan Pria Beristri, Padahal Anak Sulung Larang Punya Pasangan
-
Maia Estianty Dihujat karena Tampak Cuek, Dul Jaelani Justru Nangis Tahu Alyssa Daguise Hamil
-
8 Artis yang Umumkan Kehamilan Sepanjang 2025, Termasuk Alyssa Daguise
-
5 Fakta Tristan Molina, Pacar Baru Olla Ramlan yang Seumuran dengan Putranya Sendiri
-
Bella Bonita Murka Fisik Anaknya Tanpa Filter Dihina Tak Sesuai Ekspektasi
-
Hoaks atau Fakta? Ustaz Derry Sulaiman Tutupi Hubungan Gelap Inara Rusli dan Insanul Fahmi
-
Kronologi Mudy Taylor Meninggal: Sesak Napas, Ada Cairan di Jantung
-
Massive Music Hadirkan Solusi Musik untuk Sineas di JAFF Market: Lebih Cepat dan Akurat!
-
Selamat Jalan Mudy Taylor, Komika Unik Melawak Sambil Bernyanyi