Suara.com - Cita Citata menduga bahwa orang-orang merasakan efek dari PPKM Darurat. Sang penyanyi mengatakan dampaknya bukan fisik, tetapi psikis.
Menurutnya, dampak psikis tersebut membuat mereka mudah tersulut amarah.
"Merasakan dampak dari PPKM sangat berpengaruh juga sama psikis orang-orang. Makin sini orang-orang makin gampang emosian ya!" tulis Cita Citata dalam caption sebuah unggahan Rabu (11/8/2021).
Meski begitu, wanita 26 tahun ini mengatakan orang-orang harus tetap bersyukur pada apa yang didapatnya, walaupun kecil.
"Semangat ya guys menghadapi hari-hari walaupun apa yang kita dapatkan kecil harus tetap di syukuri supaya hati tetap tenang dan damai," sambungnya.
Netizen yang membaca unggahan ini pun setuju dengan caption Cita Citata.
"Iya kak, PPKM ini sangat berdampak bagi org2 yg gk bisa cari nafkah diluar, semoga kita sllu dijauhi dari penyakit dan, dilancarkan rezeki iya kak," doa seorang netizen.
"Setres y kita itu ka...susah cari buat mkn....bismilah ttp semngat semoga pademi ini segera berakhir," imbuh netizen yang lain.
"Bener bgt kata kk itu,,ppkm ini berdampak banget kerja dirumahkan dan gaji cuman dibayar 30%," curhat netizen yang lainnya.
Baca Juga: 8 Gaya Liburan Cita Citata di Bali, Kena Nyinyir Gegara Pakai Bikini
Berita Terkait
-
Ada Apa dengan Cita Citata? Kasus Penganiayaan Mendadak Mencuat
-
Ketika Stres Diam-Diam Bikin Tubuh Sakit, Dokter Indonesia Angkat Isu Ini ke Eropa
-
Lagi Trend, Ini 5 Artis Indonesia yang Pernah Berobat ke Malaysia
-
Cita Citata Dulu Bela Agnez Mo Terkait Royalti, Kini Kok Pilih Netral di Kasus Lesti Kejora?
-
Bukan Fisik, Paula Verhoeven Sebut Baim Wong Lakukan KDRT secara Mental, Kenali Ciri-cirinya!
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings