Suara.com - Beberapa selebriti tanah air diketahui baru saja mengalami kecelakaan, mulai dari terjatuh kuda hingga sepeda. Lantas, bagaimana kondisi para artis kecelakaan belum lama ini?
Salah satu artis yang kecelakaan pekan ini adalah Virnie Ismail. Ia terjatuh saat bersepeda di kawasan Bintaro, Tangerang Selatan, Kamis (12/8/2021).
Untuk lebih jelasnya, simak deretan artis kecelakaan pekan ini.
1. Virnie Ismail
Artis Virnie Ismail mengalami kecelakaan sepeda setelah terhantam beberapa galon yang terjatuh dari sebuah truk. Akibatnya, ia mengalami luka serius di bagian wajah karena terkena aspal.
"Saya udah cek sepedanya yang rusak cuman handle bar aja, berarti itu jatuhnya Virnie mental ke depan, jadi wajahnya bergesekan di aspal. Jadi luka yang kena wajah di sebelah kiri," jelas kakak Virnie, Dessi, menjelaskan kronologi kejadian, Kamis (12/8).
Usai kecelakaan, Virnie Ismail langsung dilarikan ke rumah sakit. Hingga kini dia masih menjalani perawatan untuk observasi lebih jauh karena kecelakaan yang ia alami.
"Dokter minta dua malam ini dilakukan observasi dulu. Semoga Virnie baik-baik aja kondisinya bisa segera pulih," beber Dessi.
2. Ria Ricis
Baca Juga: 3 Pasangan Artis Ini Ngaku Bandel, Suami Tyas Mirasih: Harusnya Gue Udah HIV
Ria Ricis juga mengalami kecelakaan pekan ini. Ia terjatuh saat menunggang kuda. Insiden ini diketahui dari unggahan Instagram sang kakak, Oki Setiana Dewi.
Dalam postingan itu, Oki Setiana Dewi menjelaskan baru saja diajak sang adik melakukan olahraga berkuda. Malang, Ria Ricis rupanya mengalami insiden yang cukup ekstrem.
"Hari ini ia terjatuh lagi dari kudanya. Jatuh kali ini cukup ekstrim. Sempat terekam oleh kamera, tapi tak tega rasanya untuk melihat kembali video itu. Cepat sehat ya Cis," tulis Oki Setiana Dewi pada caption unggahan Instagram, Senin (9/8/2021).
YouTuber ini sempat mengabarkan kondisinya usai terjatuh lewat unggahan Instagram Story. Ia memposting foto sedang dipijat.
"Abis diurut rasanya, ah mantap," tulisnya.
3. Brisia Jodie dan Julian Jacob
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Sinopsis Qorin 2, Akankah Fedi Nuril Kembali Mendua di Film Horornya?
-
Bukan Kaleng-Kaleng, Atta dan Saaih Halilintar Siap Adu Skill Padel di Kompetisi Akbar Ini
-
Rio Dewanto Ungkit Trauma, Faradina Mufti Dicap Istri Durhaka Gara-Gara Legenda Kelam Malin Kundang
-
Deretan Drama Korea 2025 Adaptasi Webtoon, Terbaru Dear X
-
Susul Boiyen, Anwar BAB Mantap Nikahi Perempuan Berhijab Usai Lebaran
-
3 Upcoming Drama Korea Ji Chang Wook yang Tayang 2026, Ada Merry Berry Love!
-
Sinopsis Champagne Problems, Film Romcom Netflix Terbaru Tayang 19 November 2025
-
Dikenal Galak, Sisi Lain Iis Dahlia dan Soimah Dibongkar Putri Isnari
-
Top 10 Film Netflix Lagi Trending di Indonesia, Genre Horor Mendominasi
-
Tom Cruise Dianugerahi Oscar Kehormatan, Ini 7 Filmnya dengan Rating Tertinggi