Suara.com - Artis Zaskia Sungkar menemukan fakta tidak terduga saat membuka ponsel almarhumah mertuanya, Herlianah. Hal itu terungkap dalam postingannya di Instagram pada Senin (16/8/2021).
"Baru berani nyiapin hati bongkar-bongkar barang mama dan lihat wallpaper hp mama Masya Allah," kata Zaskia Sungkar.
Istri Irwansyah ini sangat tidak menyangka ibu mertuanya memasang foto bersama dirinya sebagai wallpaper handphone. Kakak Shireen Sungkar ini tentu sangat terharu.
Dia menilai kalau Herlinah benar-benar sosok ibu mertua yang baik hati.
"Kia sayang mama. Mertua terbaik. Allahumagfir laha warhamha wa ‘afuha wa ‘fu’anha," ujar Zaskia Sungkar.
Bisa ditebak, unggahan itu segera mendapat beragam reaksi dari para netizen. Mereka mengaku ikut terharu.
"Masya Allah tabarakaullah, semoga bisa dapet mertua baik seperti mertua ka Kia," tutur @masturoh734 di kolom komentar.
"Dan gua ikutan mewek. Semoga husnul khotimah Amin," timpal @kartini_kanaya22.
"Sama kaya aku ka KIA mertua meninggal nyesek banget Uda kaya ibu kandung sendiri sedihnya bukan main," imbuh @iriienfadiliah.
Baca Juga: Irwansyah Kenang Ibunya Sosok yang Tak Pernah Marah
Ibunda Irwansyah meninggal dunia pada Rabu (4/8/2021) setelah menjalani perawatan akibat terpapar covid 19.
Herliana sendiri sebelumnya sempat sadar dari koma. Kabar ini diungkap dalam vlog di kanal YouTube The Sungkars, Selasa (4/8/2021).
Sebelumnya terlebih dulu ayah Irwansyah, Ummar Effendy, meninggal pada 8 Juli 2021. Almarhum juga meinggal saat berjuang sembuh dari covid-19.
Berita Terkait
-
Zaskia Sungkar Akhirnya Umumkan Jenis Kelamin Sang Anak: Its a Boy!
-
Zaskia Sungkar Bagikan Perkembangan Kehamilan di Trimester Kedua, Bayi Seukuran Nanas
-
Pakai Payung Seharga Motor, Zaskia Sungkar Panen Nyinyiran
-
Zaskia Sungkar Pakai Payung Seharga Motor, Bisa Menahan Segala Badai?
-
Kisah Ngidam Zaskia Sungkar di Trimester Pertama, Mangga Muda Dini Hari Jadi Penakluk Rasa Mual
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Soundrenaline 2025 Gebrak Medan: 4 Lokasi Jadi Saksi Festival Musik Multi-Genre di Jantung Sumatera!
-
Bak Karyawan di Rumah Sendiri, 2 Artis Ini Terima Nafkah dari Suami Pakai Sistem Reimburse
-
24 Tahun Berlalu, Begini Kondisi Terbaru Rumah Tao Ming Tse Meteor Garden
-
Viral dan Raih AMI Awards, Lagu Tabola Bale Telah Mengubah Hidup Seorang Siprianus Bhuka
-
Remake Berbagi Suami Sedang Disiapkan, Masih Tentang Sudut Pandang Perempuan
-
Sinopsis Pro Bono: Drakor Hukum Baru Jung Kyung Ho Sebagai Pengacara, Siap Tayang di Netflix!
-
Momen Tak Terduga di AMI Awards 2025: Raisa Lari Terbirit-birit, Kru sampai Ikutan
-
Sinopsis Air Mata Mualaf: Acha Septiasa Jatuh Cinta dengan Islam, Ditentang Ayah yang Pendeta
-
Sinopsis The Chronology of Water: Debut Penyutradaraan Kristen Stewart
-
Promo Menarik Nonton Film Agak Laen Menyala Pantiku di XXI dan CGV untuk yang Mau Ngirit