Suara.com - Irwansyah berziarah ke makan kedua orangtuanya di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Jombang, Tangerang Selatan.
Hal tersebut diketahui dari unggahan di instagram pribadinya. Dalam foto, suami Zaskia Sungkar itu tampak memegang nisan kayu yang bertuliskan nama kedua orangtuanya.
Ayah satu anak itu ke sana karena merindukan sosok ibu dan ayahnya.
"Kemarin Irwan ke tempat mama sama papa, kangen banget," tulis Irwasnyah di caption foto, Rabu (18/8/2021).
Unggahan Irwansyah direspons warganet. Mereka medoakan kedua orangtua Irwasnyah serta mengirim surat Al-Fatihah.
"Tsuma ilaruhi, Al Fatiha," tulis Ayu Dewi.
"Ntar juga ketemu," sambung Mustafa Debu.
"Semoga Allah melapangkan kuburnya. Menempatkan mereka di tempat terbaik di sisi Allah dan kelak dengan rahmatnya dipertemukan lagi bersama orang-orang terkasih. Amin," sambung akun @putribaking.
Ada juga warganet yang memastikan ibu Irwansyah semasa hidupnya orang yang baik. Almarhumah kerap membantu anak-anak yatim dan rutin memberi sumbangan kepada salah satu pondok pesantren.
Baca Juga: Buka Ponsel Mertua, Zaskia Sungkar Kaget Temukan Fakta Tak Terduga
"Kak Irwan, Al Fatiha untuk mama Yana. Almarhumah mama Yana sering banget sedekah dan ikut wakaf qur'an di pondok tempat aku ngajar dulu. Bahkan beliau sempet pesan, 'jangan dipublish'. Almarhum bilang kepada para pengasuh kalau butuh Al Quran sebanyak apa pun tolong sampaikan, jangan sungkan," kenang akun @dapurijan.
"Ya Allah kami bersaksi kalau almarhumah sangat menyayangi anak-anak yatim dan peduli dengan quran," sambungnya.
Kedua orangtua Irwansyah meninggal dengan waktu yang berdekatan. Sang ayah, Ummar Effendy, lebih dulu meninggal pada 8 Juli 2021.
Sementara ibunya, Herliana meninggal pada 4 Agustus 2021.
Berita Terkait
-
Zaskia Sungkar Akhirnya Umumkan Jenis Kelamin Sang Anak: Its a Boy!
-
Zaskia Sungkar Bagikan Perkembangan Kehamilan di Trimester Kedua, Bayi Seukuran Nanas
-
Pakai Payung Seharga Motor, Zaskia Sungkar Panen Nyinyiran
-
Zaskia Sungkar Pakai Payung Seharga Motor, Bisa Menahan Segala Badai?
-
Kisah Ngidam Zaskia Sungkar di Trimester Pertama, Mangga Muda Dini Hari Jadi Penakluk Rasa Mual
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement