Suara.com - Erick Iskandar belum lama ini membawa kabar bahagia terkait rumah tangganya. Kakak Jessica Iskandar akan menjadi seorang ayah karena istrinya, Vanessa Lima tengah hamil anak pertama. Lantas seperti apa potret babybump Vanessa Lima?
Kembali pada Juli 2021, keduanya kompak mengumumkan kehamilan Vanessa di Instagram masing-masing. Ini adalah momen yang mereka tunggu sejak resmi menjadi pasangan suami istri.
Erick melamar Vanessa yang merupakan model asal Brasil pada April 2021. Keduanya mengumumkan pernikahan mereka pada 12 Juni 2021. Kira-kira sebulan kemudian, kehamilan Vanessa diumumkan.
Melalui caption yang ditulisnya, Erick menyebut anak dalam kandungan Vanessa sebagai hadiah dari Tuhan. Ia juga tak sabar mengetahui jenis kelami anaknya kelak, Vanessa sendiri beberapa kali pamer babybump. Seperti apa? Berikut deretan potret babybump Vanessa Lima.
1. Erick Pamer Babybump Vanessa
Erick mengumumkan kehamilan Vanessa melalui postingan Instagram yang dibagikan pada 20 Juli 2021. Selain pamer testpack, kakak Jessica Iskandar ini juga memposting potret babybump Vanessa.
Dalam foto, Erick mendekatkan kepalanya di perut sang istri yang sudah terlihat besar. Meski baru diumumkan pada Juli 2021, kehamilan Vanessa tampaknya telah berusia beberapa bulan.
Bersama foto-foto yang diunggahnya, Erick bertanya-tanya apakah anaknya nanti laki-laki atau perempuan. Pasangan beda negara ini mendapatkan banyak ucapan selamat, termasuk dari rekan-rekan artis.
2. Vanessa Lima Pamer Babybump
Baca Juga: 4 Momen Erick Iskandar dan Vanessa Lima Umumkan Kehamilan, Perut Besar Jadi Omongan
Kompak dengan Erick, Vanessa juga juga membagikan potret serupa. Hanya saja ia berpose seorang diri. Dalam foto, Vanessa masih mengenakan baju tidur dengan atasan sengaja diangkat untuk memamerkan babybump miliknya.
Bahkan caption yang ditulis Vanessa juga sama dengan suami. Model asal Brasil ini penasaran tentang jenis kelamin anaknya kelak, kira-kira cowok ganteng atau cewek cantik.
Banyak yang memberi selamat Vanessa atas kehamilannya. Tidak sedikit yang memuji parasnya semakin glowing setelah hamil. Sambil tersenyum manis, Vanessa memang terlihat amat cantik dalam foto.
3. Gaya Seksi Vanessa Pamer Babybump
Vanessa menyebut kehamilannya ini sebagai pengalaman yang paling menakjubkan dan gila dalam hidupnya. Model cantik itu benar-benar tak sabar untuk segera menjadi ibu dari anak Erick.
Beberapa waktu lalu, Vanessa memamerkan potret kolase gaya seksinya saat memamerkan babybump. Berbeda dari saat pertama kali mengumumkan kehamilan, babybump Vanessa belum begitu terlihat.
Berita Terkait
-
Sempat Mualaf, Kakak Jessica Iskandar Ikut Proses Larung Abu Jenazah Ayah di Ancol
-
Kakak Ungkap Kondisi Terkini Jessica Iskandar, Habiskan 4 Kantong buat Transfusi Darah
-
Ingin Lebih Tenang Jadi Alasan Jessica Iskandar Lakukan Prosesi Melukat Sekeluarga
-
Pamer Melukat Bareng Keluarga, Agama Jessica Iskandar Dipertanyakan
-
Jessica Iskandar Digugat Balik, Kakak Pasang Badan: Orangnya Mana?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Syok Baca 'Broken Strings' Aurelie Moeremans, Jessica Iskandar Ungkap Kisah Seram di Masa Lalu
-
Masih 16 Tahun, Adegan Ranjang Richelle Skornicki dengan Aliando di Pernikahan Dini Gen Z Dikecam
-
Peluncuran FolagoPro sebagai Promotor Konser, Umumkan "An Evening with Brian McKnight" di Jakarta
-
Nyesek! Ratu Sofya Curhat Jadi Tulang Punggung Hingga Rela Beradegan Tak Pantas Demi Hidupi Keluarga
-
Farida Nurhan Jual Akun YouTube Seharga Rp10 Miliar, Tinggalkan 5,3 Juta Subscriber
-
Resmi Umumkan Jadwal Tur Dunia, Konser BTS di Jakarta Digelar Selama 2 Hari
-
Nama Nikita Willy Diseret Usai Pengakuan Aurelie Moeremans, Benarkah Pernah Jadi Korban Grooming?
-
Buku Broken Strings Aurelie Moeremans Segera Terbit, Ini Sosok di Balik Penerbit Buku Ohara
-
Dikenal Tajir, Menu Makanan Sehari-hari Anak Sisca Kohl Jadi Omongan
-
Kini Diakui, Mayangsari Duduk Bersama Keluarga Cendana di Nikahan Darma Mangkuluhur