Suara.com - Memastikan anak memiliki kehidupan serba kecukupan pastinya menjadi salah satu fokus orang tua. Termasuk, memberikan warisan ketika mereka tiada. Berikut deretan artis sudah siapkan warisan untuk anak.
Para artis berikut ini telah menyiapkan bekal seperti tabungan, rumah, saham, hingga perusahaan agar buah hati mereka tetap bisa bertahan sepeninggal mereka.
Penasaran siapa saja artis sudah siapkan warisan untuk anak? Simak daftarnya berikut ini.
1. Deddy Corbuzier
Deddy Corbuzier yang hampir kehilangan nyawa akibat badai sitokin usai terinfeksi Covid-19, mengaku telah menyiapkan warisan untuk sang buah hati, Azka Corbuzier.
Hal ini diungkap Deddy Corbuzier dalam vlog terbarunya, setelah dirinya dinyatakan sembuh. Kepada Azka, mantan suami Kalina Octarani ini menyebut telah menyiapkan tabungan hingga saham untuk anak semata wayangnya itu.
2. Inul Daratista
Pedangdut Inul Daratista juga telah menyiapkan warisan untuk anak semata wayangnya, Yusuf Ivander Damares.
Istri Adam Suseno itu sudah menyiapkan segela sesuatu untuk Yusuf Ivander Damares, mulai dari rumah, bisnis, hingga keperluan saat buah hatinya itu menikah nanti.
Baca Juga: 6 Artis Indonesia dengan Followers Instagram Terbanyak, Ayu Ting Ting Tak Lagi Nomor Satu
3. Yuni Shara
Yuni Sara mengaku telah menyiapkan warisan untuk dua anaknya, Cavin Obrient Salomo Siahaan dan Cello Obient Siahaan dalam bentuk rumah dan perusahaan.
Kakak Krisdayanti ini memiliki bisnis fashion dan tambang batu bara yang telah disiapkan untuk masing-masing buah hatinya.
4. Krisdayanti
Sama seperti kakaknya, Krisdayanti juga telah menyiapkan warisan untuk buah hatinya, Aurel Hermansyah. Ia mengaku bakal mewariskan perhiasan mahal hingga berlian.
Selain itu, Krisdayanti juga menyebut penting bagi orang tua untuk memberikan warisan seperti pendidikan, ilmu, akhlak, dan agama untuk anak.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!
-
Review Penunggu Rumah: Buto Ijo, Upaya Gandhi Fernando Angkat Mitologi yang Terlupakan.
-
Viral Pengakuan Netrzen Lihat dr Richard Lee Jalan Bareng Cewek Muda di Bali
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert