Suara.com - Penyanyi kenamaan asal Indonesia, Anggun C Sasmi, merayakan lima tahun pembuatan patung lilin Museum Madame Tussauds. Penyanyi berkewarganegaraan Prancis ini mengaku masih tersanjung dengan kehormatan tersebut.
Wanita 47 tahun ini pun mengunggah foto-fotonya terdahulu saat mengunjungi patung replikanya itu. Terlihat ia beberapa kali berpose di sebelah patungnya itu.
"#AnggunMadameTussauds berusia 5 tahun hari ini! Waktu cepat berlalu tapi sampai sekarang aku masih merasa sangat tersentuh dan sangat tersanjung. Terima kasih atas rasa cintanya," tulis istri dari Christian Kretschmar ini.
Unggahan ini pun penuh dengan ucapan bangga dari para penggemarnya.
"Yaa Allah, kami bangga banget lho mbak Anggun," ujar seorang warganet.
"Bangganya mba Anggun. Tapi kurang mirip cantikan aslinya meme," imbuh warganet yang lain.
Museum Madame Tussauds membuat patung lilin replika Anggun C. Sasmi pada 2016 lalu dan ditempatkan di Bangkok, Thailand.
Anggun pernah mengatakan dalam wawancara bahwa patung lilin ini adalah sebuah kehormatan bagi dirinya, terlebih hanya segelintir selebritis Asia saja yang memiliki patung replika di museum lilin terkenal itu.
Selain Anggun C. Sasmi, musisi lain dari Indonesia yang juga memiliki patung lilin dirinya adalah Agnes Monica, dibuat pada 2019 dan berada di Singapura.
Baca Juga: Sama-Sama Kece Badai, Kepoin 7 Adu Gaya Agnez Mo dan Anggun C Sasmi
Berita Terkait
-
Anggun C Sasmi Bagikan Foto Kecil Sang Putri, Sudah Memesona Sejak Dulu
-
Oppal dan Sucor Sekuritas Siap Hadirkan Pertunjukan Musik Kolaboratif: Snada Indonesia
-
Rahasia di Balik Tubuh Baru Anggun: Latihan Kickboxing Intensif Demi Serial Terbaru
-
Momen Joe Biden Lewat Saat Agnez Mo Syuting Reacher Season 4 di Philadelphia Bikin Heboh
-
Bintangi Serial Reacher Season 4, Anggun C. Sasmi Bukukan Prestasi Baru di Dunia Akting
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Kontras Tanggapan Ahmad Dhani dan Mulan Jameela Soal Hoaks Cerai
-
4 Tahun Berlalu, Rachel Vennya Bahas Harta Gono Gini
-
Citra Scholastika Puluhan Tahun Alami Skoliosis, Ungkap Penyembuhan Selain Operasi
-
Tiket Normal The Founder5 II Resmi Dibuka! Siap-Siap untuk Tawa yang Lebih Gila dan Savage!
-
Ada 'Drama El Clasico' di Rumah Tangga Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah
-
Tom Cruise Raih Penghargaan Oscar Kehormatan, Kenang Perjalanan Panjang di Dunia Film
-
Orangtua Lesti Kejora Masih Jualan Mi Ayam, Ayah Ojak dan Umi Kalsum Disentil
-
Marissa Anita Resmi Gugat Cerai Andrew Trigg Setelah 17 Tahun Pernikahan, Sidang Digelar Pekan Depan
-
Ahmad Dhani Jajal Motor Impian Soeharto, Menguak Kembali Kisah SMI Expressa
-
Prinsip 26 Tahun Rocket Rockers Tampil Organik: Sequencer Cuma Buat Kaum Lemah!