Suara.com - Penyanyi dangdut Ridho Syafaruddin atau dikenal Ridho DA segera menikah dengan Syifa. Ridho membenarkan tanggal pernikahannya sempat digeser.
"Karena gedung full dipakai, acara jadi geser seminggu kemudian," kata Ridho DA saat ditemui di kawasan Gambir, Jakarta Pusat, Senin (13/9/2021).
"Jadi mundur misalnya tanggal 1 jadinya tanggal 10 di bulan yang sama. (Acaranya) tahun ini, Oktober. InsyaAllah," ujarnya lagi.
Kembaran Rizki DA ini tak menyebut tanggal pernikahannya dengan Syifa. Tapi sebelumnya dia pernah bilang gagal menikah di tanggal cantik, yakni 10 Oktober 2021.
Soal lokasi pernikahan, Ridho mengetakan digelar di kawasan rumah Syifa di Jawa Barat. Detailnya, dia tak mau membocorkan.
Informasi lain yang diberikan Ridho, dia dan Syifa tak menggelar acara lamaran. Namun dia tak menyebut alasannya.
"Idho nggak pakai lamaran sih, ngomong doang udah, lock di kunci. Prewed udah, alhamdulillah dua hari ada indoor ada outdoor juga," katanya.
Pernikahan Ridho DA dan Syifa nantinya akan mengusung adat Sunda dan Padang.
"Terus glamornya juga ada, cerianya juga ada berkonsep," ujar Ridho DA.
Baca Juga: 9 Potret Prewedding Ridho DA dan Syifa, Usung Konsep Adat Sumatra Barat hingga India
Berita Terkait
-
Demi Rezeki Halal, Rizki dan Ridho DA Rela Jualan Ikan di Pasar
-
Innalilahi, Rizki DA Bagikan Kabar Duka
-
Enggan Jabat Tangan Lesti Kejora di IMA 2024, Etika Rizki DA Digunjing
-
Ikut Kompetisi Binaraga di Luar Negeri, Rizki DA Dikritik Kelewat Umbar Aurat
-
Dari Panggung Dangdut ke Arena Binaraga, Rizki Ridho DA Kejar Mimpi Masa Lalu
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Tengku Zanzabella Minta Publik Berempati ke Aurelie Moeremans, Tapi Jangan Tuduh Roby Tremonti
-
Sempat Tak Bisa Jalan, Jaja Miharja Kini Konsumsi Puluhan Butir Obat Sehari Demi Sehat Lagi
-
Tak Paksa Anak Jadi Artis, Sule Cuma Minta Fokus Tentukan Masa Depan
-
Detik-Detik Menegangkan Helikopter yang Ditumpangi Raffi Ahmad Oleng di Bali Akibat Cuaca Buruk
-
Manohara Kembali Buka-bukaan Soal Ibunya, Akui Sering Dibawa ke Dukun Sejak Kecil
-
Hadiri Premier Film Penerbangan Terakhir, Bella Damaika Mantan Selingkuhan Pilot Tuai Hujatan
-
Akui Sempat Malu Main Sinetron Ganteng Ganteng Serigala, Jessica Mila Tuai Kritik
-
Viral Video Mualem Duduk di Pelaminan Bersama Pengusaha Malaysia, Gubernur Aceh Menikah Lagi?
-
Umay Shahab Sampaikan Pesan Haru Usai Prilly Latuconsina Mundur dari Sinemaku Pictures
-
Tengku Zanzabella Soroti Pola Asuh Orang Tua Aurelie Moeremans