Suara.com - Daniel Mananta mengaku termasuk orang pertama yang dikabari musisi Ari Lasso setelah divonis idap kanker. Mendengar kabar itu, Daniel merasa sangat terpukul.
"Begitu tahu gue sedih banget sih, gue denger berita itu sedih banget," ujar Daniel Mananta di Mall Kota Kasablanka, Jakarta Selatan, beberapa waktu lalu.
"Tapi gue berharap banget dia bisa kuat sih ngelewatin itu," karanya lagi.
Kini, setelah Ari Lasso jalani operasi dan pulih, Daniel tetap memberi dukungan untuk sahabatnya itu. Sebab, ia sadar betul bahwa mental yang kuat amat membantu proses penyembuhan kanker.
"Ketika Ari sudah berhasil keluar dan baik kembali, udah segar, gue sama Yeri itu sering banget ngasih dukungan mental, support," katanya.
Mengetahui Ari Lasso mengidap kanker Limfoma tentu saja membuat Daniel Mananta khawatir meski operasinya berjalan lancar. Karena itu, dia masih mendoakan Ari hingga kini.
"Bahkan sampai hari ini kita masih doain Ari Lasso biar dia bisa kuat, tegar, untuk ngadepin semua ini," ujar Daniel Mananta.
Sebelumnya, Ari Lasso menghubungi Daniel Mananta sebelum operasi pengangkatan tumor beberapa waktu lalu. Ia meminta tolong pada Daniel Mananta dan Yeri untuk didoakan.
Usai operasi, Ari Lasso pun divonis mengidap kanker limfoma yang menyerang limpa dan kelenjar getah beningnya.
Baca Juga: Daniel Mananta Gadaikan Apartemen Buat Gaji Karyawan
Berita Terkait
-
Ari Lasso Kenang Mendiang Ibu, Sampaikan Rasa Bersalah: Maafkan Ari
-
Unggah Foto Mendiang Ibu, Ari Lasso: Maafkan untuk Kesalahan yang Memalukan
-
8 Potret Artis Tanah Air Rayakan Natal Bersama Keluarga, Hangat dan Penuh Cinta
-
7 Penyanyi Putuskan Rehat karena Pita Suara Bermasalah, Terbaru Anji
-
Dituding Jadi Orang Ketiga, Ade Tya Bongkar Isi Chat Ari Lasso yang Bikin Syok
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Siapa Inka Williams? Pacar Channing Tatum yang Ternyata Besar di Bali
-
Richard Lee Dipulangkan Polisi Tengah Malam, Kondisi Kesehatan Menurun
-
Diduga Pamer Pacar Baru, Unggahan Fuji Curi Atensi: Akhirnya Diposting!
-
Raket vs iPhone, Beda Kelas Hadiah Salshabilla Adriani dan Ibrahim Risyad Jadi Sorotan
-
Sinopsis Love Between Lines, Dracin Terbaru Tayang Januari 2026 di iQIYI
-
Meninggal di Tempat Pijat, Ayah Venna Melinda Ternyata Punya Riwayat Sakit Jantung
-
5 Kronologi Kasus Richard Lee vs Doktif, Saling Lapor Berujung Tersangka
-
Sukses di Box Office, The Housemaid Resmi Garap Sekuel Berjudul The Housemaids Secret
-
Mosul Malam Ini di Trans TV: Potret Brutal dan Otentik Perjuangan Tim SWAT Irak Melawan ISIS
-
Tubuh Mendadak Kaku, Kronologi Lengkap Meninggalnya Ayah Venna Melinda di Tempat Pijat