Suara.com - Ririn Dwi Ariyanti memang tidak hadir dalam sidang cerai perdana dengan Aldi Bragi hari ini, Kamis (16/9/2021) di Pengadilan Agama Jakrta Selatan. Meski begitu, Ririn masih punya itikad baik untuk menghormati persidangan ini.
Hal itu malah disampaikan pengacara Aldi Bragi, Andriansyah Triawarman. Andriyansyah yakin Ririn Dwi Ariyanti akan hadir dalam sidang minggu depan dan hal itu sudah disepakati.
"Ya sudah disepakati lah (untuk mediasi). Ini sudah ada itikad baik dan sudah mau juga mediasi," kata Andriansyah usai sidang.
Andriansyah berharap, dengan adanya mediasi tersebut dapat memberikan penyelesaian terbaik bagi keduanya.
"Mudah-mudahan ada kesepakatan juga nanti dari para pihak ini agar hasilnya memang yang terbaik," ujarnya.
Kuasa hukum Aldi Bragi yang lain, Fajar Reyhan Apriansyah mengaku akan mengusahakan kliennya itu untuk hadir dalam sidang berikutnya.
"Kami usahakan untuk menghadirkan prinsipal," kata Fajar.
Aldi Bragi mendaftarkan perceraiannya terhadap Ririn Dwi Ariyanti di Pengadilan Agama Jakarta Selatan pada 30 Agustus 2021.
Usia pernikahan Aldi Bragi dan Ririn Dwi Ariyanti telah 11 tahun dan dikarunia tiga anak. Namun, keretakan rumah tangga keduanya sebetulnya sudah berembus sejak 2020.
Baca Juga: Aldi Bragi dan Ririn Dwi Ariyanti Kompak Tak Hadiri Sidang Cerai Perdana
Hal itu lantaran dalam setiap acara, Ririn Dwi Ariyanti tidak didampingi Aldi Bragi. Begitu pun dengan media sosial Aldi dan Ririn yang sudah tak pernah membagikan momen bersama pasangan.
Berita Terkait
-
Respons Ririn Dwi Ariyanti usai Jonathan Frizzy Beri Kode Gelar Pernikahan
-
Ririn Dwi Ariyanti Senyam-senyum Ditanya Rencana Nikah Usai Jonathan Frizzy Bebas Penjara
-
Usai Divonis 8 Bulan Penjara, Jonathan Frizzy Beri Kode Gelar Acara Bahagia
-
Ririn Dwi Ariyanti Jenguk Jonathan Frizzy di Penjara, Ini yang Dibawanya
-
Setia Menemani, Ririn Dwi Ariyanti Bolak-balik Jenguk Jonathan Frizzy di Penjara
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026
-
Sambut Tahun Baru dengan Teror, Nonton Film Dusun Mayit Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya
-
Dipanggil Kamari 'Papa', Senyum Justin Hubner Disebut Mirip dengan Mendiang Dali Wasink
-
Drama Keluarga Beckham Berlanjut, Foto Brooklyn Tak Ada di Rangkuman Akhir Tahun David Beckham
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal