Suara.com - Baru-baru ini, terungkap beberapa momen Lesti Kejora nikah siri dengan Rizky Billar. Ya, sebelum menyelenggarakan rangkaian acara pernikahan yang begitu panjang, rupanya hubungan mereka telah disahkan secara agama.
Sebelumnya memang santer dikabarkan bahwa sang biduan telah menikah secara siri, tetapi baik Lesti maupun Billar tak kunjung mengklarifikasi kabar tersebut. Baru sekarang, kebenaran akhirnya terungkap.
Lalu seperti apa momen Lesti Kejora nikah siri dengan Rizky Billar? Berikut Suara.com merangkum dari berbagai sumber.
1. Ayah Lesti Kejora mengunggah foto ijab kabul
Momen ini diunggah Endang Mulyana di laman Instagram pribadinya. Dalam foto tersebut tampak paras Rizky Billar yang tegang mengucap ikrar sehidup semati, Ustaz Muhammad Subki Al Bughury, dan para saksi.
2. Rey Mbayang jadi saksi
Usai kabar Lesti Kejora dan Rizky Billar nikah siri terungkap di Youtube RANS Entertainment dan Irfan Hakim, bapak muda Rey Mbayang juga mengungkapkan hal senada. Ia mengaku banyak DM yang masuk dan menanyakan kebenaran hal tersebut.
“Assalammualaikum... Banyak DM yang masuk, nanya tentang ini. Karena di Youtube a’ @irfanhakim75 udah mempublish kalau saya dan istri menjadi salah satu saksi di hari akad nikah Billar Lesti,” tulisnya.
Ia pun mengatakan bahwa itulah alasan mengapa dirinya dan istri jarang terlihat di beberapa rangkaian acara selanjutnya.
Baca Juga: 5 Fakta Nikah Siri Lesti Kejora dan Rizky Billar, Ayah Sempat Tak Setuju
“Itu juga menjadi alasan kenapa kita nggak hadir di beberapa rangkaian acaranya, karena sudah sempatkan hadir di acara utamanya. Dan sudah harus fokus ke kondisi kehamilan @dindahw..” sambungnya.
3. Momen haru memeluk sang ibunda
Dalam acara tersebut, tampak juga momen haru saat Lesti Kejora memeluk sang ibunda. Tangis sang ibunda pecah mengetahui anaknya akan segera memiliki kehidupan yang baru bersama suami dan membentuk keluarga sendiri.
4. Ayah Lesti menitipkan sang anak ke Rizky Billar
Momen Lesti Kejora nikah siri selanjutnya tampak begitu mengharukan. Endang Mulyana memang dikenal begitu dekat dengan sang putri.
Wajar saja ia merasa terharu saat melimpahkan tanggung jawabnya ke sang menantu, Rizky Billar.
Berita Terkait
-
Beberkan Foto Ini, Rey Mbayang Akui jadi Saksi Nikah Siri Lesti-Billar
-
Lesti Kejora Akhirnya Ungkap Alasan Nikah Siri sama Rizky Billar
-
5 Drama Cinta Lesti Kejora dan Rizky Billar, Nikah Siri hingga Isu Hamil
-
9 Potret Lesti Kejora dan Rizky Billar Sejak Awal Tahun, Foto di NTT Jadi Pertanda?
-
Cerita MUA Merias Nagita Slavina, Girang gara-gara Kulitnya Mulus Kebangetan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
Terkini
-
Deddy Mulyadi Semprot Sudrajat Penjual Es Gabus karena Ketahuan Bohong soal Biaya Sekolah Anak
-
Maia Estianty Ngaku Dulu Biaya Sewa Rumah Dibantu Emilia Contessa, Ahmad Dhani Murka
-
Catat! Beberapa Jalan yang Dialihkan di Tangerang karena Syuting Film Lisa Blackpink
-
Profil Katie Qian Fashion Stylist No Na, Sudah Jadi Langganan Artis Dunia
-
Drama Chiki Fawzi Jadi Petugas Haji: Dicopot Mendadak, Dipanggil, Dibatalkan Lagi
-
Reza Arap Pamit Usai Lula Lahfah Meninggal, Janji Balik Lagi Jika Butuh Pertolongan
-
Angka Pernikahan di Indonesia Merosot Tajam, Atalia Praratya Sebut Perceraiannya Bukan Contoh Baik
-
Melki Bajaj Diduga Terseret Kasus Investasi Bodong, Pengacara Korban Minta Segera Klarifikasi
-
Ternyata Isu Lama, Rian D'Masiv Bantah Jadi Pelaku Child Grooming
-
Fitnah Jadi Berkah, Sudrajat Penjual Es Gabus Dihadiahi Umrah