Suara.com - Dunia hiburan memang tak bisa ditebak ke mana arah. Sejumlah Artis Asia kini hidup sulit meskipun di masa lalu pernah menjadi artis hits yang digandrungi penggemar di seluruh benua Asia.
Mereka jatuh miskin dan kehilangan pamor, bahkan ada yang sampai depresi akibat perubahan hidup yang begitu drastis.
Siapa sajakah mereka? Yuk, simak deretan artis Asia kini hidup sulit berikut ini!
1. Ng Man Tat
Siapa pun sudah tidak asing dengan artis yang satu ini. Ia kerap menghadirkan akting yang lucu dan segar dalam berbagai peran yang dimainkannya, mulai dari film Shaolin Soccer, Trouble Maker, dan God of Gamblers.
Sayang seribu sayang sebeum akhir hidupnya, kekayaan dan kejayaannya seketika hilang karena ia harus membiayai istri, anak, dan juga kedua mantan istrinya. Ia bahkan harus bekerja serabutan untuk memenuhi kebutuhan hidupnya dan istri serta mantan istrinya yang mencapai Rp569 juta per bulan. Kini Ng Man Tat telah tiada.
Artis cantik yang satu ini dikabarkan jatuh miskin karena terlibat kasus pajak. Saat itu, Fan Bing Bing tak sengaja menunjukkan dua lembar kontrak pembayaran untuk film Cell Phone 2.
Usut punya usut, kedua lembaran tersebut berbeda. Ia pun terpaksa menjual 41 apartemen miliknya untuk melunasi utang pajaknya tersebut.
Baca Juga: Deretan Film Ng Man-tat yang Begitu Ikonik
3. Kate Yeung
Artis Asia kini hidup sulit selanjutnya adalah Kate Yeung.Pandemi Covid-19 membuat kehidupan Kate Yeung berubah drastis.
Bagaimana tidak, ia tak mendapatkan tawaran main sama sekali selama pandemi. Alhasil, ia pun rela bekerja serabutan dan menjadi satpam untuk bertahan hidup.
4. Stephen Chow
Rasanya sulit membayangkan aktor pemeran Kung Fu Hustle ini jatuh miskin. Semua bermula ketika Chow dituntut mantan kekasihnya, Yu Man Fung sebesar US$14 juta atau setara Rp206 miliar. Tuntutan ini berupa komisi penjualan rumah mewah yang ia tinggalkan di Hong Kong.
Ia juga rupanya sempat dikejar penagih utang dan investor selama bertahun-tahun karena meminjam uang sebesar US$230 juta atau setara Rp3,3 triliun. Pada akhirnya, Chow harus rela menggadaikan rumah mewahnya untuk melunasi utang.
Berita Terkait
-
Tak Ada Tawaran Pekerjaan Selama Pandemi Covid-19, Artis Ini Jadi Satpam
-
Tak Dapat Tawaran Akting saat Pandemi, Aktris Ini Banting Setir Jadi Satpam
-
7 Potret Kate Yeung: Artis Hong Kong Hidup Susah Gegara Pandemi, Kini Jadi Satpam
-
Sinopsis From Beijing With Love, Aksi Agen Rahasia Mencari Pencuri Tulang
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
- 5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
- 7 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Empuk Banget!
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
- Evaluasi Target Harga BUMI Usai Investor China Ramai Lego Saham Akhir 2025
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Beredar Deretan Judul Proyek Stranger Things Cinematic Universe, Ini Faktanya
-
Akhirnya Comeback, Fiersa Besari Bawa Lagu Baru hingga Sindir Pemerintah
-
5 Film dan Series Prime Video Tayang Januari 2026, Ada Drakor Spring Fever
-
Lirik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi: Benarkah Milik Kuburan Band untuk Lawan Slank?
-
Lirik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi: Benarkah Milik Kuburan Band untuk Lawan Slank?
-
7 Rilisan Terbaru Disney+ Januari 2026, Ada Tron: Ares dan Wonder Man
-
Bela Manajer, Farel Prayoga Sentil Ayahnya Jual 2 Motor
-
Hamil Lagi dan Dituding Numpang Ayu Ting Ting, Adik Murka: Suami Gue Bukan Pengangguran
-
Rumah Ambruk, Diding Boneng Kini Sakit Asma
-
Dituding Kabur Usai Hamili Friceilda Prillea, Anrez Adelio Pastikan Mau Tanggung Jawab