Suara.com - Rachel Vennya tak henti-hentinya jadi perbincangan panas para netizen di media sosial. Meski sudah minta maaf gara-gara kabur dari karantina, ia tetap saja digunjing.
Seorang warganet Twitter @rizkidwika menarik warganet lain karena kritiknya atas tindakan Rachel Vennya. Ia membandingkan Rachel yang notabene seorang selebgram dengan artis-artis papan atas yang taat menjalani karantina usai pulang dari luar negeri.
"Kabur dari karantina itu brengs*k sih. Gue nggak peduli mau ke luar negeri kek, ke luar Nagrek kek, selama bertanggung jawab dan ikut aturan main, harusnya gpp," cuit @rizkidwika.
"Selebgramnya aje yang ngehe. Patricia Gouw runner up AsNTM aja harus karantina pulang dari LN. Lah elu siapeee?" imbuhnya.
Ia langsung menyemprot Rachel dengan membandingkan sikap beberapa artis salah satunya pasangan suami istri, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina.
Belum lama ini Raffi dan Nagita pulang dari Turki. Dikenal sebagai artis besar, mereka tetap patuh melakukan karantina.
"Hartis betulan aja ngelakuin karantina. Raffi Gigi, karantina pulang dari Turki. Patricia Gouw yang bawa nama Indo di Asia's Next Top Model dan ngadepin Yu Tsai-Yu Tsai-Yu Tsai, karantina. Nikita Mirzani, karantina sampe komplen2 segala. Lagi: lah elu siapeee?" sentil @rizkidwika.
Rachel Vennya terbukti melarikan diri dari karantina sepulang dari Amerika. Ia hanya melakukan karantina selama 3 hari padahal setiap orang yang bepergian ke luar negeri diwajibkan karantina 8 hari.
Baca Juga: Rachel Vennya Kabur Dari Karantina, Wagub DKI: Selebgram Harusnya Jadi Contoh
Tag
Berita Terkait
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Mengidap Bipolar, Rachel Vennya Beberkan Kondisi Emosi dan Perawatan Rutin
-
Rachel Vennya Buka Suara soal Kondisi Bipolar yang Dialami, Masih Minum Obat dan Kontrol Rutin
-
6 Artis Liburan Akhir Tahun ke Luar Negeri, Aura Kasih Pilih Jepang
-
4 Tahun Berlalu, Rachel Vennya Bahas Harta Gono Gini
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
Terkini
-
Muncul Tanpa Hijab, Julia Prastini Akui Diceraikan Na Daehoon karena Perbuatannya
-
Pasukan 1000 Janda, Kisah Para Perempuan Perkasa Indonesia Bakal Segera Hadir
-
Orangtua Waspada, Dinar Candy Edukasi Narkoba Jenis Baru: Bentuknya Mirip Balon Ulang Tahun
-
Alasan Polisi Tetap Periksa CCTV dan Reza Arap di Kasus Kematian Lula Lahfah
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan