Suara.com - Komedian Tukul Arwana akhirnya diperbolehkan pulang usai menjalani perawatan di Rumah Sakit Pusat Otak Nasional (RS PON), Cawang, Jakarta Timur.
Sejak Sabtu (16/10/2021) kemarin, Tukul Arwana sudah berada di rumahnya.
"Jadi beliau itu sudah pulang dari RS PON. alhamdulillah sudah diperbolehkan pulang sama dokter tanggal 16 hari sabtu kemarin jam 5," kata Rizki Kimon kepada awak media, Minggu (17/10/2021).
Kepulangan Tukul Arwana pun disambut hangat keluarganya. Beliau disebut sampai terharu.
"Alhamdulillah, momen pulang ke rumah mas Tukul 16 Oktober itu disambut luar biasa kepulangan ke rumah kita sambut dengan meriah," beber rizki Kimon.
Tukul Arwana menangis haru lantaran sambutan itu. Apalagi anak-anaknya memberi pesta kejutan.
"Beliau terharu ya, kita kasih kue dari anak-anaknya, mas Ega dateng dri Surabaya sama istrinya, jadi kita kumpul semua menyambut beliau," sambungnya.
Pemilik nama lengkap Tukul Riyanto ini disebut sudah dalam kondisi baik. Meski demikian, Tukul Arwana masih harus rawat jalan fisioterapi.
"Kondisi sekarang membaik terus ya, kenapa dibolehkan pulang karena bisa rawat jalan di rumah, bisa fisioterapi di rumah," jelasnya.
Baca Juga: Eko Patrio Sedih Banyak Teman Artisnya Jatuh Sakit
Sebelumnya, Tukul Arwana terpaksa mendapat tindakan medis usai mengalami pendarahan otak imbas hipertensi.
Dia kemudian menjalani perawatan intensif di Rumah Sakit Pusat Otak Nasional (PON) sejak 23 September 2021 lalu.
Berita Terkait
-
Kondisi Terkini Tukul Arwana Usai Rayakan Ultah ke-62, Disebut Makin Gemuk dan Semringah
-
Vega Darwanti dan Peppy Rayakan Ulang Tahun Tukul Arwana, Nostalgia Acara Empat Mata
-
Kabar Terbaru Tukul Arwana Usai Stroke, Terlihat Bugar Meski Tak Banyak Respons
-
Cek Fakta: Tukul Arwana Meninggal Dunia, Benarkah?
-
Kondisi Terkini Tukul Arwana Diungkap Anak, Belum Bisa Komunikasi dengan Baik
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- STY Siap Kembali, PSSI: Tak Mudah Cari Pelatih yang Cocok untuk Timnas Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Klaim Proyek Whoosh Investasi Sosial, Tapi Dinikmati Kelas Atas
-
Barcelona Bakal Kirim Orang Pantau Laga Timnas Indonesia di Piala Dunia U-172025
-
Menkeu Purbaya Pamer Topi '8%' Sambil Lempar Bola Panas: Target Presiden, Bukan Saya!
-
Hore! Purbaya Resmi Bebaskan Pajak Bagi Pekerja Sektor Ini
-
Heboh di Palembang! Fenomena Fotografer Jalanan Viral Usai Cerita Istri Difoto Tanpa Izin
Terkini
-
Sinopsis Modual Nekad: Sekuel Film Modal Nekad, Gisella Anastasia Tampil Berhijab
-
Sebelum Gugat Cerai Deddy Corbuzier, Sabrina Chairunnisa Tegas Tak Fokus Punya Anak
-
Maria Selena Dicap 'Menang Gaya' di Physical: Asia, Jejaknya Kalah Lari dari Cinta Laura Diungkit
-
Zombie Lokal Go International! Abadi Nan Jaya Masuk Top 10 Netflix Dunia
-
Jejak Digital Sabrina Bolak-balik Jakarta-Jogja Jadi Saksi Bisu Deddy Corbuzier Mualaf
-
Intip Lagi Mahar Deddy Corbuzier untuk Sabrina Chairunnisa, Kini Tembus Rp 171 Juta
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Spirit Fingers, Drakor Romantis Baru Park Ji Hu dan Cho Jun Young
-
Under Siege: Steven Seagal Terjebak di Kapal Perang dengan Teroris Gila, Malam Ini di Trans TV
-
5 Aktor Minta Adegan Mereka Dihapus dari Film, Ada yang Merasa Dikhianati!
-
13 Hari Sebelum Digugat Cerai Sabrina, Deddy Corbuzier Semprot Humas PA Jaksel