Suara.com - Setelah sukses berperan di Kairos pada 2020 lalu, Lee Se Young kembali menyapa para penggemarnya lewat drama Korea saeguk berjudul The Red Sleeve Cuff. Lee Se Young dipasangkan dengan Junho 2PM di drama satu ini. Pesona Lee Se Young di The Red Sleeve Cuff pun kerap mencuri perhatian penggemarnya.
The Red Sleeve Cuff menceritakan tentang kisah cinta seorang Raja era Joseon dan seorang dayang istana yang menjadi selirnya. Lee Se Young di drama ini berperan sebagai Seon Deok Mi, dayang istana yang nantinya akan menjadi selir Raja Jeongjo yang diperankan oleh Junho 2PM.
The Red Sleeve Cuff dijadwalkan tayang pada 5 November 2021 melalui saluran MBC dan Viu. Sebelum tayang, MBC telah merilis teaser dan still cut yang menampilkan pesona Lee Se Young. Penasaran? Yuk, intip pesona Lee Se Young di The Red Sleeve Cuff yang siap bikin kamu terpesona.
1. Lee Se Young merupakan aktris yang telah debut sejak kecil dan berperan sebagai Seon Deok Im di The Red Sleeve Cuff. Seon Deok Im merupakan seorang dayang istana yang berparas cantik. Inilah pesona Lee Se Young di The Red Sleeve Cuff yang sangat manis.
2. Tampil sebagai Seon Deok Im, Lee Se Young diceritakan bukan sebagai dayang istana biasa. Seon Deok Im merupakan dayang wanita yang sangat ambisius dan ingin menjalani pilihan hidupnya sendiri.
3. Lee Se Young tampil cantik dengan balutan hanbok berwarna merah muda yang menambah kesan manis pada dirinya di foto-foto yang telah dirilis oleh MBC. Lee Se Young juga tampil memesona dengan rambut dikepang rapi.
4. Selain mengenakan hanbok merah muda, Lee Se Young juga tampil menawan dengan balutan hanbok berwarna hijau. Hanbok berwarna cerah yang dipakainya saat di The Red Sleeve Cuff membuatnya tampak cantik dan manis.
5. Seon Deok Im bukanlah dayang yang ingin disebut sebagai wanita raja seperti dayang-dayang wanita pada umumnya. Di drama The Red Sleeve Cuff, Lee Se Young diceritakan sebagai wanita yang menginginkan kehidupan bebas.
6. Selain sebagai wanita yang ambisius, Seon Deok Im diceritakan sebagai wanita yang selalu riang dan ceria. Seon Deok Im juga merupakan dayang wanita yang sangat cerdas. Tak heran jika penampilannya bisa mencuri perhatian penggemar.
Baca Juga: 8 Potret Adu Gaya Ahn Bo Hyun di Yumi's Cells dan My Name, Mana Favoritmu?
7. Para penggemar Lee Se Young akan dibuat jatuh cinta dengan paras cantiknya yang selalu memancarkan aura lembut di drama The Red Sleeve Cuff. Lee Se Young memang telah dikenal sebagai aktris cilik. Dia akan tampil sebagai wanita dewasa yang lemah lembut dan hangat di drakor satu ini.
8. Meski dikenal sebagai dayang yang lemah lembut, Seon Deok Mi juga merupakan wanita yang memiliki tekad kuat. Parasnya yang memesona akan selalu membuat penonton jatuh cinta dengannya.
9. Seon Deok Im perlahan-lahan jatuh cinta dengan putra mahkota yang menjadi Raja Jeongjo. Dia pun juga mampu memikat sang Raja berkat parasnya yang memesona.
10. Pada awalnya Seon Deok Im menolak menjadi selir raja dan memilih menjalani hidup yang bebas. Ia berpikir bahwa menjadi selir tidak membawa kebahagiaan baginya. Kendati demikian, Seon Deok Im jatuh cinta dan akhirnya menjadi selir sang raja.
Itulah pesona Lee Se Young di The Red Sleeve Cuff. Siap untuk terbius dengan pesona Lee Se Young? Janga lupa nonton dramanya ya.
Kontributor : Agatha Vidya Nariswari
Berita Terkait
-
Lama Dinanti, Extraordinary Attorney Woo 2 Resmi Masuk Tahap Pra-Produksi
-
Sinopsis Study Group 2, Proyek Pertama Hwang Minhyun Setelah Wajib Militer
-
Sinopsis Take Charge of My Heart, Kisah Cinta Unik Pria dengan Jantung Buatan dan Wanita Listrik
-
Deretan Film dan Drama Yoo Seon Ho yang Akui Pacaran dengan Shin Eun Soo
-
5 Drama Rom-Com Bae In Hyuk yang Seru untuk Ditonton, Terbaru Our Universe
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Tessa Mariska Sebut Ayah Kandung Ressa Anak Denada Seorang Rapper, Siapa?
-
Fakta Catherine O'Hara Pemeran Ibu Kevin di Home Alone, Meninggal Dunia di Usia 71 Tahun
-
Aksi Open to Work Prilly Latuconsina Diduga Gimik Brand, Dikritik Tak Sensitif Realita Sosial
-
Viral Siswa SMPN 3 Depok Bawa Meja Lipat dari Rumah, Padahal Gedung Baru Direnovasi Rp 28 Miliar
-
Dicecar 16 Pertanyaan, Sarwendah Diperiksa Terkait Laporan Ruben Onsu Soal Fitnah Anak
-
Mesin Baru DeadSquad Mengoyak Telinga Metalhead di Taiwan
-
Paula Verhoeven Panik Kiano Nyaris Tertinggal Study Tour, Kenapa Baim Wong Dihujat?
-
Viral Ustaz Mengajar 85 Anak Tanpa Bayaran, Rela Lapar dan Hampir Terusir dari Kontrakan
-
Temuan Tabung Whip Pink di TKP Lula Lahfah Jadi Pintu Masuk Aturan Baru Penindakan Hukum
-
Amanda Manopo Terpukul, Calon Bayinya Dicaci dengan Sebutan Anak Haram