Suara.com - Skandal Kim Seon Ho kini tengah disorot. Bintang Hometown Cha-Cha-Cha itu akhirnya buka suara soal rumor aktor K yang memaksa kekasihnya untuk melakukan aborsi.
Lewat unggahan Instagram, Kim Seon Ho meminta maaf lantaran sempat bungkam. Ia tak menampik pernah menjalin asmara dengan perempuan yang mengaku diminta aborsi oleh mantan kekasih.
Kini, Kim Seon Ho harus menerima kenyataan diboikot oleh sejumlah brand buntut isu aborsi sang mantan kekasih. Untuk lebin jelasnya, simak deretan fakta skandal Kim Seon Ho.
1. Pengakuan A
Skandal Kim Seon Ho mencuat ke publik setelah seorang warganet berinisial A mengunggah pengakuan di internet, menyebut dirinya dipaksa aborsi oleh mantan kekasih yang merupakan seorang aktor terkenal.
A mengaku diiming-imingi janji pernikahan. Namun sikap K disebutkan berubah dan cenderung kasar hingga menyebabkan keduanya putus.
2. Nama Kim Seon Ho terseret
Warganet A tidak pernah secara rinci menyebut siapa aktor K. Namun, publik menduga sosok itu adalah Kim Seon Ho. Hal ini berawal dari media lokal mengunggah foto blur seorang artis yang ternyata milik Kim Seon Ho.
Di sisi lain, seorang jurnalis sekaligus YouTuber asal Korea, Lee Jin Ho, menyebut aktor K yang dimaksud memang benar Kim Seon Ho.
Baca Juga: Terjerat Skandal Aktor K, 4 Sumber Kekayaan Kim Seon Ho
3. Sikap Salt Entertainment
Agensi yang menaungi Kim Seon Ho, Salt Entertainment, akhirnya buka suara pada Selasa (19/10/2021) soal rumor aktor K yang jadi perbincangan hangat. Dalam pernyataannya, Salt hanya meminta maaf dan berjanji bakal segera mengungkap fakta-fakta yang ada.
Di tengah belum adanya konfirmasi dari Salt maupun sang aktor, publik dikejutkan dengan kabar yang menyebut kontrak Kim Seon Ho dengan Salt Entertainment telah berakhir sejak September 2021 mendatang.
4. Klarifikasi Kim Seon Ho
Rumor aktor K akhirnya menemui titik terang setelah Kim Seon Ho memberikan klarifikasi pada Rabu, (20/10) pagi. Ia meminta maaf atas kegaduhan yang terjadi. Ia juga mengakui menjalin cinta dengan perempuan A.
Menurut Kim Seon Ho, hubungannya dengan A kala itu memburuk. Tanpa mengungkap detail, lawan main Shin Min Ah itu mengatakan ia telah menyakiti hati sang kekasih.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings