Suara.com - Kabar kurang menyenangkan datang dari mantan istri Kiwil, Meggy Wulandari. Meggy Wulandari jadi salah satu sosok yang kerap menuai perhatian terkait kehidupan rumah tangganya.
Baru beberapa waktu lalu Meggy Wulandari mengunggah momen umumkan kehamilan. Meggy Wulandari justru mengunggah momen kala sedang kuret kandungan di usia 10 minggu.
Diketahui, Meggy Wulandari sempat curhat jika detak jantung janin yang ia kandung sempat berhenti. Hal ini dicurigai jadi alasan ia akhirnya harus kuret kandungan di usia 10 minggu.
"Besok pagi jam 7 ditindak. Bismillah. Makasih Faiz jagain Bunda gantiin ayah. Semoga lancar, semoga pulih. Aamiin." ujar Meggy Wulandari.
Hal ini diketahui dari unggahan Instagram story terbaru Meggy Wulandari. Ia terlihat menggunakan kursi roda ditemani sang anak laki-laki di sebuah Rumah Sakit.
Tak berselang lama, Meggy Wulandari mencurahkan isi hatinya lewat feed Instagram. Ia membahas soal orang-orang yang menyayanginya di saat sakit atau sedih.
"Subhanallah..sendiri, pada akhirnya saat kita sendiri dalam sakit atau sedih, maka kita akan tau siapa2 orang yg tulus sayang sama kita. Orang-orang yg bisa nerima sifat terjelek kita, orang yg bisa nerima apa adanya kita dan gak pergi saat tau siapa diri kita sebenarnya yang tidak memakai topeng." ujar Meggy Wulandari.
Ia pun membahas lebih detail orang-orang yang menyayanginya bukan karena ada apanya. "Bersyukur aku dikelilingi orang-orang yang sayang sama aku. Yang sayang aku apa adanya, bukan ada apanya." tambah Meggy Wulandari lagi.
Unggahan ini lantas menuai sorotan netizen. Banyak yang mendoakan Meggy Wulandari setelah melakukan kuret kandungan.
Baca Juga: Calon Bayinya Tak Punya Detak Jantung, Meggy Wulandari Tunggu Keajaiban
"Kuat kuat, Allah punya rencana lain," kata netizen. "Sehat selalu Bunda, semoga pulih kembali," ujarnya.
"Semoga segera pulih kembali ya," kata lainnya. "Cepat sehat ya teh setelah kuret," ungkap lainnya.
Terbaru, Meggy Wulandari mengunggah momen kala ditemani suaminya. Ia pun berdoa agar segera pulih lagi.
Berita Terkait
-
Meggy Wulandari Galau, Suami Tak Tulus Sayang dengan Anak Tiri?
-
Pilih Minta Maaf daripada Izin Poligami ke Istri, Sikap Kiwil Jadi Perbincangan
-
Penuh Haru, Venti Figianti Ceritakan Momen Kiwil Bertemu Buah Hati dan Mantan Istri
-
Kiwil Semringah Bisa Bertemu Anak-anak Lagi Setelah 5 Tahun: Hadiah Terbaik Seumur Hidup
-
Nangis Kejer Ketemu Anak-Anak dari Meggy Wulandari, Kiwil Malah Kena Hujat
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Azizah Salsha Akhirnya Buka Suara Usai Diceraikan Pratama Arhan: Lagi Sibuk Membahagiakan Semuanya
-
Konser di Indonesia Makin Dekat, The Boyz Kirim Pesan Manis Buat Fans
-
Film Jembatan Shiratal Mustaqim Hadapi Isu Setop Tayang, Produser: Kebenaran Tidak Bisa Dibungkam
-
Hasil Pemeriksaan Medis Terbaru Mama Amy Kurang Bagus, Syahnaz Sadiqah Minta Doa
-
Perjuangan Muzdalifah Jalani Program Bayi Tabung di Usia 46 Tahun: Tiap Hari Suntik Sampai Mual
-
Nyanyi Lagu Rizky Febian, Pandji Pragiwaksono Kritik Proyek IKN: Alamak, Bikin Rugi Negara
-
Pesan Haru Ibu DJ Bravy Sebelum Lamar Erika Carlina: Terbuat dari Apa Hati Putraku Ini Begitu Tulus
-
Dikenal Ratu Pesta Jaksel, Konsep Nikah Erika Carlina Justru Bikin Kaget
-
Program Bayi Tabung Gagal, Tangis Muzdalifah Pecah Saat Fadel Islami Bilang Begini
-
Insiden Kocak di Balik Momen El Rumi Lamar Syifa Hadju Bikin Ngakak