Suara.com - Kali ini publik dibuat kagum dengan body goals Mutia Ayu, istri mendiang Glenn Fredly. Perempuan kelahiran 4 April 1995 ini belum lama ini membagikan video saat dirinya tengah menari. Dari video tersebut netizen bisa melihat tubuhnya yang body goals.
Perempuan cantik ini memang dikenal multitalenta. Ia bisa berakting, menyanyi, dan menari. Nah tubuh ideal miliknya ini juga ia peroleh berkat ketekunannya dalam olahraga lho.
Penasaran seperti apa body goals Mutia Ayu? Langsung saja yuk intip potretnya berikut ini.
1. Mutia Ayu memiliki tubuh ideal yang menjadi idaman banyak perempuan. Tubuh indahnya itu tidak didapat tanpa usaha. Pasalnya ibu dari Gewa ini rajin olahraga.
2. Perempuan yang hobi bermain voli ini juga memiliki pinggang yang ramping dan pastinya bikin iri netizen.
3. Pelantun lagu Dada atau Paha ini konsisten workout di gym. Jadi nggak heran kalau bentuk tubuhnya bisa indah seperti dalam potret ini.
4. Proporsi tubuh Mutia Ayu sebelum melahirkan ini body goals abis.
5. Setelah melahirkan tubuh Mutia Ayu memang menjadi cukup berisi. Bahkan berat badannya dalam potret ini mencapai 75 kg.
6. Untuk menurunkan berat badannya, Mutia Ayu pun kembali berolahraga. Kini tubuhnya sudah terlihat semakin langsing dan hampir mencapai bentuk tubuh ideal miliknya yang sebelumnya.
Baca Juga: Bangun Tidur, Mutia Ayu Auto Kesal Gegara Mimpi Ketemu Glenn Fredly, Kok Bisa?
7. Usahanya untuk mengembalikan bentuk tubuhnya tak sia-sia. Kini hasil kerja kerasnya sudah memperlihatkan hasil. Perutnya sudah semakin ramping.
8. Mutia Ayu akhirnya mampu mengembalikan bentuk tubuhnya dengan olahraga dan konsistensi. Kini penampilannya kian cantik.
Nah itu tadi 8 potret body goals Mutia Ayu. Sempat kelebihan berat badan usai melahirkan, kini Mutia Ayu perlahan tengah mencoba untuk mengembalikan bentuk tubuhnya yang ideal dan body goals. Bagaimana menurutmu?
Kontributor : Safitri Yulikhah
Tag
Berita Terkait
-
Bikin Haru, Ucapan Gewa Atlana untuk Glenn Fredly yang Ulang Tahun
-
Ajari Gewa Doa Makan Secara Islam, Agama Mutia Ayu Digunjing Lagi
-
Mutia Ayu Murka, Dituding Hidup Enak dari Warisan Glenn Fredly
-
Dituding Pindah Agama Gegara Ajari Anak Berdoa Pakai Syariat Islam, Mutia Ayu Bereaksi: Miris!
-
Diduga Balik ke Islam, Mutia Ayu Sentil Netizen yang Sibuk Urusi Agamanya
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Pangku Jadi Film Terbaik, Inilah Daftar Lengkap Pemenang FFI 2025
-
Kado Ultah ke-76, El Manik Terharu Terima Piala Lifetime Achievement FFI 2025 Saat Masih Hidup
-
Mahalini Ramai Disentil soal Galungan Usai Posting Umrah, Responsnya Tak Terduga
-
8 Pasangan Artis Korea yang Menikah Setelah Pacaran Lama, Terbaru Kim Woo Bin dan Shin Min Ah
-
Omara Esteghlal Raih Piala Citra Pertama, Ucapan Manis buat Prilly Bikin Baper
-
Tabola Bale, dari FYP TikTok ke Panggung Bergengsi AMI Awards
-
Gaun Maudy Ayunda di FFI 2025 Jadi Sorotan, Intip Detail Kupu-Kupu di Punggungnya
-
5 Potret Miss Palestina dengan Gaun Bergambar Al-Aqsa, Bikin Dunia Terpukau
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar