Suara.com - Artis Augie Fantinus masih kerap bersedih lantaran mengingat ayahnya, Tisna Wiyana yang meninggal pada Juli 2020.
Terlebih jelang Natal, suami Adriana Bustami selalu dibayang-bayangi sosok sang ayah. Sebab, dia merasa ada yang aneh merayakan Natal tanpa kehadiran ayahnya.
"Saya masih sedih kehilangan papi 2020. Kita deket, kalau liburan selalu barengan, jadi kalau sekarang nggak ada papi sedih juga," kata Augie saat ditemui di kawasan Senayan, Jakarta Pusat, Senin (22/11/2021).
Menurut Augie, banyak hal yang tak bisa dilupakan dari sosok ayahnya. Salah satunya, nasihat.
"Selalu ingetnya nasihat-nasihatnya yang mumgkin kita sebagai anak suka mengabaikan. Cuma kan apa yang disampaikan orangtua pasti baik, kadang-kadang kita anggapnya bosan," ujar dia.
Nasihat yang selalu diingat sampai sekarang adalah jangan lupa bersyukur atas nikmat yang diberiktan Tuhan. Pesan lainnya, agar selalu menyayangi keluarga.
"Papi selalu ingetin bersyukur, inget sama Tuhan, yang paling inget saya selalu sayang sama keluarga, itu yang saya pegang, yang bikin kita selalu kompak," ujar Augie.
Berita Terkait
-
Masakan Padang hingga Chinese Food, Augie Fantinus Bocorkan Hidangan Natal Keluarganya
-
Sempat Bercanda Soal Menu Babi, Augie Fantinus Bocorkan Hidangan Natal Keluarganya
-
Berlatar Tarkam, Film Bapakmu Kiper Bakal Hadirkan Fedi Nuril Hingga Ali Fikry
-
Iringi Pawai Obor Api PEPARNAS 2024, Aktor Augie Fantinus Kobarkan Semangat Kesetaraan
-
Bongkar Borok Olahraga Indonesia, Augie Fantinus Singgung Atlet Jalur Orang Dalam
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
Terkini
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z