Suara.com - Kabar bahagia datang dari pedangdut Danang DA. Dia akhirnya resmi menikah dengan sang kekasih, Hemas Nura.
Pernikahan itu digelar pada Minggu (12/12/2021). Hal itu terlihat dalam unggahan terbaru Danang DA di Instagram.
Untuk bagian caption sendiri, Danang DA meluapkan kebahagiaannya lantaran bisa menjadi pasangan Hemas Nura secara resmi.
"SAH! Sold out," tulisnya sebagai caption.
Dari potret yang diposting tampak Danang DA dan Hemas Nura tampil mengenakan busana pengantin adat serba putih.
Mereka juga tampak semringah ketika memamerkan buku nikah ke hadapan kamera.
Sontak saja, unggahan ini pun langsung menuai beragam komentar dari netizen dan rekan selebritis. Mereka berbondong-bondong mengucapkan selamat.
"Yeay selamat ya @danang_official91 dan @hemasnura langgeng bahagia selalu," ujar @jenitajanet di kolom komentar.
"Mabruk Danang @danang_official91 semoga menjadi keluarga Sakinah Mawaddah Warohmah, Amin yaa Robbal'alamiin," imbuh @elvy_sukaesih.
Baca Juga: 8 Potret Prewedding Danang DA dan Hemas Nura, Berawal dari Komentar Instagram
"Selamat ya @danang_official91 bahagia selalu selamanya amin," timpal @rieka.roslan.
"Congratulations ka @danang_official91 semoga bahagia selalu selamanya," tambah @mikael.ronodipuro.
Berita Terkait
-
Danang DA Kesal Ditabrak Sopir Bluebird Ugal-ugalan, Colek Nama Nikita Willy dan Suami
-
Istri Akhirnya Hamil Usai 3 Tahun Nikah, Pengakuan Danang DA Bikin Netizen Emosi
-
Hibur Penyandang Down Syndrome, Danang Pradana Nyaris Menangis
-
Senasib dengan Wika Salim, Danang DA Beberkan Dugaan Penggelapan Uang oleh Manajer!
-
Kasus eks Manajer, Wika Salim Telepon Danang DA Sambil Nangis-Nangis
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik
-
Rayakan Tahun Baru, Joget Centil Marion Jola Lawan Hujan di Panggung Bundaran HI
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Sinopsis The Snitch: Persaingan Panas Jaksa dan Polisi di Balik Kasus Narkoba
-
Sinopsis Jangan Buang Ibu, Film Tentang Nasib Ibu di Panti Jompo
-
Berburu Tiket Gala Premiere Film Alas Roban Diskon 50 Persen, War Mulai Hari Ini!
-
Goyang Maut di Panggung Bundaran HI, Lia Ladysta Tak Lupa Kirim Doa buat Korban Bencana