Suara.com - Wijaya Saputra alias Wijin mengaku sangat kehilangan sosok Gisella Anastasia. Maklum keduanya kini sudah putus.
"Aduh yang namanya kehilangan yah, pasti kehilangan. Aku bertemu setiap hari loh. Kayak setengah soul hilang. Tapi kan hidup harus terus jalan," kata Wijaya Saputra di akun YouTube Intens Investigasi yang diunggah pada Minggu (19/12/2021).
"Meskipun masing-masing, dia punya hidup sendiri, aku punya hidup sendiri, kalau kehilangan pastilah," sambunnya lagi.
Dia sendiri sebetulnya tidak terbiasa sendiri. Apalagi pertemuannya dengan Gisel sapaannya sebelumnya cukup intens.
"Sering bareng tiba-tiba sendiri, jadi kayak gitu saja sih," tutur Wijaya Saputra.
Meskipun begitu, dia berusaha bangkit. Wijaya Saputra juga selalu berdoa agar diberikan jalan oleh Tuhan.
"Yah balik lagi namanya kita kehilangan pasti rasanya males makan, tapi aku selalu ketika sedih, aku berdoa. Tuhan tuntunlah jalanku supaya aku bisa mendapat ketenangan hati," bebernya.
Disinggung alasan memilih putus padahal merasa tersakiti, Wijaya Saputra menilai sudah takdir Tuhan. Sehingga dia tidak bisa berbuat banyak.
"Kalau memang sudah jalannya Tuhan kita mau ngomong apa. Mau gimana pun Tuhan berkehendak, aku ngikutin gitu," tandas Wijaya Saputra.
Baca Juga: 10 Potret Adu Gaya Gading Marten Vs Wijin, Sama-sama Pernah Curi Hati Gisel
Berita Terkait
-
Cinta Brian Jalani Perayaan Natal dan Tahun Baru dengan Syahdu
-
Di Momen Natal, Gisella Anastasia Bicara Refleksi 2025 dan Harapan 2026
-
Rujuk di Film, Gading dan Gisel Canggung Bersikap Romantis?
-
Cerita Film Modual Nekad: Gisel Berhijab dan Rujuk dengan Gading Marten
-
Di Balik Layar Film Modual Nekad: Totalitas Gisel, Hijab 'Natal' Gempi hingga Strategi Gading Marten
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
Terkini
-
Daftar 35 Perusahaan Raffi Ahmad, Viral Usai Disindir Pandji Pragiwaksono Terkait Money Laundry
-
Respons Tenang Richard Lee Usai jadi Tersangka, Siap Hadir ke Polda Hari Ini?
-
Promo TIX ID untuk Film Modual Nekad, Buy 1 Get 1 Free
-
Penampilan Vidi Aldiano di Masa Vakum, Kumisnya Bikin Pangling
-
Sinopsis dan Jadwal Tayang Dokumenter Stranger Things One Last Adventure
-
Ayah Venna Melinda Punya Anak Berkebutuhan Khusus, Kini Tak Tahu Dirawat Siapa
-
Kabar Duka, Ayah Venna Melinda Meninggal Dunia
-
Setahun Barbie Hsu Wafat, DJ Koo Ternyata Masih Setia Datangi Makam Sang Istri Tiap Hari
-
Sinopsis Papa Zola The Movie, Film Malaysia yang Kalahkan Avatar: Fire and Ash
-
Profil dan Pekerjaan Kristian Hansen Pacar Manohara, Bukan Orang Sembarangan