Suara.com - Sederet aktor muda asal Korea Selatan sukses mencuri perhatian di tahun 2021. Selain aktingnya yang ciamik, mereka disorot lantaran wajahnya yang tampan.
Para aktor ini memang mayoritas mempunyai tubuh yang tinggi. Tak cuma itu, mereka juga dikenal dengan senyum yang menawan.
Karenanya popularitas para bintang muda ini cukup mengesankan. Mereka bahkan mempunyai basis penggemar yang cukup besar hingga memperoleh banyak tawaran peran di drama.
Kira-kira siapa saja yah? Ini dia ulasannya.
1. Cha Eun Woo
Drama yang dibintangi Cha Eun Woo selalu sukses di pasaran. Di tahun ini, drama True Beauty yang dimainkannya bersama Moon Ga Young dan Hwang In Yeop juga mendapat popularitas yang tinggi.
Tak heran, Cha Eun Woo yang kelahiran 1997 itu kebanjiran banyak job. Lihat saja di tahun 2022, personel Astro ini sudah dikonfirmasi bakal membintangi drama Island bersama Kim Nam Gil.
2. Song Kang
Song Kang juga termasuk aktor muda yang cukup populer di tahun ini. Sepanjang 2021, dia sudah memainkan tiga drama seperti Love Alarm season 2, Navillera dan Nevertheless.
Baca Juga: Deretan Artis Ini Jalani Peran Beda Agama, Ada yang Hafal Alquran Lho
Di tahun depan, dia juga dipastikan akan membintangi drama Cruel Story of Office Romance. Lelaki dengan senyum mematikan ini bakal beradu akting dengan Park Min Young.
3. Rowoon SF9
Selain pandai bernyanyi, Rowoon SF9 juga begitu populer di dunia akting. Terhitung, aktor kelahiran 1996 ini mempunyai dua drama yang tayang di tahun ini.
Sebut saja She Would Never Know serta The King's Affection yang kini meraih rating yang tinggi.
Sedangkan pada 2022, Rowoon SF9 sudah diincar memerankan drama Tomorrow bersama Kim Hee Sun.
4. Lee Do Hyun
Tag
Berita Terkait
-
Tuduhan Pelecehan ke Lee Yi Kyung Terbukti Palsu, Penuduh Akui Gunakan AI
-
Profil Lee Yi Kyung Si 'Anak Emas' LG yang Jadi Aktor, Kini Terseret Badai Pelecehan Seksual
-
Lee Yi Kyung Dituduh Lakukan Pelecehan Seksual, Agensi Ngamuk Siap Tempuh Jalur Hukum
-
Siapa Dean Fujioka? Resmi Cerai dengan Putri Bos Sido Muncul Vanina Amalia Hidayat
-
Mengenal Dean Fujioka, Aktor Jepang yang Cerai dengan Putri Bos Sido Muncul
Terpopuler
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Link Download Logo Hari Santri 2025 Beserta Makna dan Tema
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 Oktober 2025: Banjir 2.000 Gems, Pemain 110-113, dan Rank Up
Pilihan
-
5 Laga Klasik Real Madrid vs Juventus di Liga Champions: Salto Abadi Ronaldo
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
Terkini
-
Sinopsis Troll 2, Bangkitnya Raksasa Ciptakan Petualangan Baru yang Lebih Menegangkan
-
Baper, Mikha Tambayong Ungkap Momen Paling Menguras Emosi di Film Horor Abadi Nan Jaya
-
Gandeng Penulis Physical: 100 Netflix, Ma Dong Seok Debut di Variety Show I AM BOXER
-
Alhamdulillah, Willie Salim Telah Mualaf
-
Sinopsis A House of Dynamite, Ketegangan 20 Menit Sebelum Dunia Hancur
-
Jadi Zombi di Film Abadi Nan Jaya, Fisik Dimas Anggara Terkuras Habis
-
Kata Jonathan Frizzy Usai Divonis 8 Bulan Penjara di Kasus Vape Mengandung Obat Keras
-
Sinopsis Film Murder Report, Momen Menegangkan Cho Yeo Jeong Saat Wawancara Pembunuh Berantai
-
Apa Kabar Keenan Pearce? Mantan Raisa yang Pernikahan Pertamanya Gagal
-
Proses Donny Damara Jadi Zombie di Film Abadi Nan Jaya: Kerja Pakai Darah, Keringat dan Air Mata