Suara.com - Ustaz Yusuf Mansur tengah disorot karena ceramahnya dianggap memaksa seseorang untuk bersedekah. Menanggapi tuduhan itu, ulama 45 tahun ini tak membantahnya.
"Kalau saya guru renang ya gue paksa renang, nah gue lagi ngajar sedekah ya gue paksa sedekah," kata Ustaz Yusuf Mansur di kanal YouTube Hotman Paris Show, Kamis (23/12/2021).
Bukan tanpa sebab, Ustaz Yusuf Mansur merasakan manfaat dari sedekah tersebut. Ia yang dulunya hidup miskin, kini sampai bisa membeli klub bola Eropa.
"Saya ini dulu bosan jadi orang miskin, nggak enak jadi orang susah. Saya kemudian dikenalkan ilmu sedekah," tutur bintang film Slank Nggak Ada Matinya ini.
Ustaz Yusuf Mansur bercerita, dulu ia hanya seorang penjual es di terminal. Ilmu sedekah itu ia lakukan dengan menyisihkan lima kantong dan mendapat keuntungan.
"Hari kedua saya sedekahkan sama termos, kemudian dapat gerobak, gerobak saya kasih, saya kerja sama PBB, dibayar Rp 50.000 per hari," kenang Ustaz Yusuf Mansur.
"Saya mikir gila ya ilmu sedekah. (jadi) kalau lihat orang-orang susah itu, saya suka kayak maksa (sedekah) gitu lho," imbuhnya.
Tujuannya, agar orang-orang yang bersedekah itu bisa mendapat manfaat sama seperti dirinya. Tapi niat baik itu justru disalah artikan.
"Disini yang rancu, orang nuduhnya saya makan duit sedekah," terang sang ustaz.
Baca Juga: Kasus Investasi Hotel, Ustaz Yusuf Mansur Hadapi Sidang Januari 2022
Padahal uang sedekah saat ceramah itu ia serahkan kepada panita dan membebaskan kemana sumbangan itu akan disalurkan.
Lewat tayangan itu pula Ustaz Yusuf Mansur menegaskan, jika ada satu tindakannya yang mengambil uang sedekah, sang da'i akan berhenti menjadi ustaz.
"Hei, anda ada panitia dari 1999 sampai 2021.. Kalau ada satu, saja saya pasang tarif, bawa duit anda, tiga sedekahnya saya gondol, lapor ke Kopi Jhony," kata Ustaz Yusuf Mansur.
"Saya langsung berhenti jadi ustaz," tegas pemilik nama asli Jam’an Nurkhatib Mansur ini.
Berita Terkait
-
Viral Ustaz Yusuf Mansur Mau Beli YouTube dan Ganti jadi YouSufe, Dinar Candy: Halo BNN
-
'Jule' Julia Prastini Lulusan Pondok Pesantren Mana? Ternyata Ponpes Milik Ustaz Yusuf Mansur
-
Tawarkan Program Hafal Al Quran, Ustaz Yusuf Mansur Sarankan Jemaah Jual Rumah dan Mobil
-
Harmoni Manusia dan Alam, Tradisi Sedekah Bumi Jadi Inspirasi Pariwisata Berkelanjutan
-
Ustaz Yusuf Mansur Dulu Mondok di Mana? Viral Buka Jasa Kirim Doa Online Berbayar
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Tarung Sarung di Vidio: Pertarungan Harga Diri dan Cinta dalam Tradisi Budaya
-
Bloodshot Malam Ini: Vin Diesel Bangkit dari Kematian dan Jadi Robot dengan Kekutan Super
-
Mantan Mertua Koar-Koar, Spil Cucunya Saksikan Perzinaan Inara Rusli di Rumah
-
Review Film Papa Zola: The Movie, Ketika Sosok Ayah Jadi Pahlawan di Dunia Game
-
Mimpi Jadi Puteri Indonesia Kandas karena Keinginan Pacar: Kisah Kelam Aurelie Moeremans Terungkap