Suara.com - Gisella Anastasia putus dengan Wijaya Kusuma atau yang akrab disapa Wijin. Padahal mereka sempat dikabarkan akan segera menikah.
Putus dari Gisel, Wijin curhat ke Melaney Ricardo. Ia mengakui bahwa saat pacaran dengan Gisel sering dibanding-bandingkan dengan Gading Marten.
Menyadari dibandingkan dengan mantan suami Gisel, Wijin tak pernah ambil pusing. Ia lebih bersikap santai dengan komentar netizen.
"Ya nggak apa-apa, itu kan netizen kak. Maksudnya, mereka bebas berpendapat, mereka bebas mengagumi, dan kita nggak punya kontrol untuk itu kan. Selama masih wajar-wajar aja nggak ada masalah sih," kata Wijin dilansir dari channel YouTube Melaney Ricardo.
Ditanya soal perasaan insecure, ternyata Wijin tak pernah minder dengan Gading. Saat masih pacaran, ia hanya fokus mencintai Gisel apa adanya.
"Nggak sih kak (tertekan atau isecure), just being me aja. Ya aku jadi diriku apa adanya aja. Masalah orang mau membandingin aku sama Gading mungkin, itu urusan mereka," pungkas Wijin.
"Yang penting waktu itu aku sama Gisel, aku jadi diriku apa adanya. Aku mencintai dia apa adanya," imbuhnya.
Atlet basket tersebut menegaskan tak pernah terbebani harus menggantikan posisi Gading Marten di samping Gisel.
"Jadi nggak yang terbebani bahwa aku harus menggantikan posisinya Gading waktu itu, nggak ada sih," ungkapnya.
Baca Juga: 2 Bulan Putus, Wijaya Saputra Akui Kangen Gisella Anastasia
Berita Terkait
-
Review Film Modual Nekad: Suguhkan Komedi Aksi yang Lebih Gila dan Kocak!
-
Di Momen Natal, Gisella Anastasia Bicara Refleksi 2025 dan Harapan 2026
-
Rujuk di Film, Gading dan Gisel Canggung Bersikap Romantis?
-
Cerita Film Modual Nekad: Gisel Berhijab dan Rujuk dengan Gading Marten
-
Di Balik Layar Film Modual Nekad: Totalitas Gisel, Hijab 'Natal' Gempi hingga Strategi Gading Marten
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Hesti Purwadinata dan Suami Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans
-
Drama Masih Berlanjut, Ari Lasso Desak Dearly Joshua Hapus Foto di Bali: Saya yang Bayar!
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur
-
Sosok Puteri Modiyanti yang Curi Perhatian di Acara Siraman Darma Mangkuluhur
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Usai Pengakuan Grooming Aurelie Moeremans, Roby Tremonti Mendadak Singgung Jerat Hukum Tokoh Fiktif
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami