Suara.com - Teuku Wisnu ikut merasakan duka atas kecelakaan maut yang terjadi di Balikpapan, Kalimantan Timur. Namun di balik peristiwa nahas itu, ada kejadian mengharukan.
"Valid, fakta mengejutkan saat peristiwa maut Balikpapan," tulis Teuku Wisnu di Instagram, Sabtu (22/1/2022).
Teuku Wisnu membagikan ulang postingan salah satu kerabat yang selamat dari kecelakaan maut.
Foto itu adalah motor dalam keadaan utuh saat kecelakaan di simpang Empat Muara Rapak, Jumat (21/1/2022). Padahal kondisi di samping kendaraan itu hancur ditabrak truk tronton.
Tak hanya utuh, penumpang di motor tersebut juga selamat dalam kecelakaan maut. Mereka adalah pasangan Siti Marwiyah dan Bowo.
Setiap Jumat, mereka rutin membeli kue di pasar untuk dibagikan secara gratis.
"Saya dan mas Bowo berhenti paling depan lampu merah," kata Marwiyah.
Menurutnya kecil kemungkinan ia dan sang suami selamat. Mengingat hantaman yang terjadi pada truk tronton dan beberapa kendaraan lain.
Tapi Allah punya kuasanya. Pasangan ini hanya memiliki luka ringan di bagian tangan karena terkena pecahan kaca.
"Orang-orang yang menolong juga bingung kami nggak apa-apa," ujar perempuan 50 tahun tersebut.
Foto itu juga memperlihatkan kondisi kue yang berada di bungkus plastik dalam keadaan utuh dan tidak rusak sama sekali.
"Seakan Allah tau bahwa di kue itu ada rizki yang harus diberikan ke orang yang membutuhkan melalui tangan Marwiyah," kata si pengunggah postingan.
Berita Terkait
-
Teuku Wisnu Ungkap Kondisi Sang Ibu yang Makin Menurun, Kini Dirawat di RS
-
Detik-Detik Putra Shireen Sungkar Jatuh dari Tangga Terekam CCTV, Reaksinya di Luar Dugaan
-
Baru 11 Tahun, Adam Putra Sulung Shireen Sungkar dan Teuku Wisnu Produksi Trailer Horor Sendiri
-
Visa Furoda Tak Terbit, Fajar Nugros: Orang Kaya Tidak Dipanggil ke Tanah Suci Tahun Ini
-
5 Artis Naik Haji Gratis Lewat Jalur Undangan Raja Salman
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
8 Pasangan Artis Korea yang Menikah Setelah Pacaran Lama, Terbaru Kim Woo Bin dan Shin Min Ah
-
Omara Esteghlal Raih Piala Citra Pertama, Ucapan Manis buat Prilly Bikin Baper
-
Tabola Bale, dari FYP TikTok ke Panggung Bergengsi AMI Awards
-
Gaun Maudy Ayunda di FFI 2025 Jadi Sorotan, Intip Detail Kupu-Kupu di Punggungnya
-
5 Potret Miss Palestina dengan Gaun Bergambar Al-Aqsa, Bikin Dunia Terpukau
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice
-
Putri Adi Bing Slamet Rilis Lagu Toxic Relationship, Key Bings Ngaku Deg-degan Dihadiri Kakak