Suara.com - Komika Marshel Widianto memiliki utang ke Denny Cagur senilai Rp 500 juta. Dia meminjamnya saat membeli rumah di kawasan Cimanggis.
Marshel sebelumnya telah membayar Rp 200 juta. Sisanya, baru dia berikan baru-baru ini.
Tak melalui jalur transfer, Marshek membawa gepokan ratusan ribu yang dimasukkan ke amplop coklat.
"Saya mau berterima kasih atas kebaikan hati bapak. Saya dan tim sudah punya rumah," kata Marshel Widianto di kanal YouTubenya, Jumat (21/1/2022).
Denny Cagur merasa terkejut dengan pelunasan utang Marshel. Ia awalnya sempat menolak karena berpikir komika yang lahir di Tanjung Priok itu masih membutuhkan.
"Nggak, nggak, ente sudah aman belum? Kalau belum, ntar aja," kata Denny Cagur.
Tapi Marshel Widianto mengelak.Dia memang mau melunasi utangnya ke Denny Cagur. Bahkan sambil bercanda, bintang film Laundry Show menyinggung uang tersebut hasil dari narkoba.
"Lunas. Memang begini pak cara kerja bandar narkoba, pak," celoteh Marshel disambut tawa Denny Cagur.
Di kesempatan itu Marshel Widianto bertanya, mengapa Denny Cagur mau meminjamkan uang tersebut dalam jumlah besar. Padahal tidak ada jaminan sama sekali yang ditawarkan sang komika.
Baca Juga: Marshel Widianto Lunasi Utang Rp 500 Juta Cash, Denny Cagur: Takutnya Kertas
Menjawab hal itu, Denny cagur mengatakan ia pernah bernasib sama seperti Marshel Widianto.
"Ane merasakan pengin punya rumah, tapi keburu dibeli orang. Itu sedih banget," kata Denny Cagur.
Denny Cagur melanjutkan, "Ane melihat itu di ente. Ane tanya, ente senang? Kurangnya apa? Duit, segini, yasudah ane kasih. Paling nggak, apa yang ane kesalkan dulu, itu nggak terjadi di ente."
Berita Terkait
-
Cesen Ungkap Perubahan Besar Suaminya, Kiky Saputri Jambak Marshel Widianto
-
Harga Cabe Gendot dan Tingkat Kepedasannya, Resep Paling Banyak Dicari Selama 2025
-
Bukan Komedi Biasa, Ini 3 Fakta Menohok di Balik Sindiran Mundur Wendy
-
Sindir Denny, Eko dan Uya di DPR? Wendy Cagur: Kerja Gak Bener, Mundur
-
Perbandingan Karier Narji, Wendi, dan Denny Cagur: Dulu Satu Grup, Kini Beda Jalan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV